Sport | 20 August 2023
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia berhasil menjuarai seri MotoGP Austria 2023 pada Minggu (20/8). Lantas, bagaimana dengan hasil para pembalap lainnya?
Sport | 20 August 2023
Berbekal kemenangan ini, Bagnaia pun kian mengokohkan posisinya di puncak klasemen sementara perebutan gelar juara dunia MotoGP 2023. Juara dunia MotoGP tahun lalu itu mengumpulkan total 226 poin.
Sport | 20 August 2023
Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo berhasil menjuarai balap Sprint MotoGP Austria 2023 pada Sabtu (19/8). Ia menjadi pembalap tercepat dengan catatan waktu 21 menit 1,844 detik.
Sport | 19 August 2023
Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo berhasil meraih pole position dalam sesi kualifikasi yang digelar pada Sabtu (19/8). Ia mencatatkan waktu tercepat 1 menit 28,539 detik.
Sport | 19 August 2023
MotoGP 2023 memasuki seri Spielberg, Austria pada akhir pekan ini. Jelang balapan tersebut, Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo masih kokoh berada di puncak klasemen sementara.
Sport | 9 August 2023
Menjalani seri MotoGP Silverstone, Alex Marquez berhasil mengamankan posisi ke-3 saat sesi kualifikasi. Pembalap bernomor 73 itu kemudian menjuarai balap Sprint.
Sport | 27 July 2023
Pembalap GasGas Factory Racing Tech3, Pol Espargaro menjadi salah satu rider yang sudah tak sabar menanti balapan tersebut. Terlebih, ia sudah hampir pulih dari cedera yang diderita sejak awal musim.
Sport | 20 July 2023
Sebelumnya, Rins menargetkan kembali ke lintasan balap di paruh kedua musim ini atau tepatnya saat seri Silverstone, Inggris pada Agustus mendatang.
Berita | 17 April 2023
Versi terbaru ini, dilengkapi adjustable suspension dan jok yang lebih rendah.
Berita | 23 February 2023
Transmisi semi-otomatik ini dilengkapi dengan rem parkir, yang sangat membantu pengendaranya.
Sport | 6 February 2023
Pada media sosial pribadinya, Dani Pedrosa mengatakan akan menjadi pembalap wildcard untuk KTM di GP Spanyol.
Berita | 29 January 2023
Umumnya menggunakan per ulir (keong), namun KTM sudah membuat paten untuk per daun di motor.
Sport | 28 January 2023
Jelang MotoGP 2023, KTM mengonfirmasi bahwa Pedrosa bakal kembali ambil bagian musim ini. Hal tersebut diungkapkan oleh Francesco Guidotti selaku Manajer Tim KTM.
Sport | 27 December 2022
Bensin menjadi sumber energi di mesin motor balap MotoGP. Motor balap memang dinilai membutuhkan konsumsi bensin yang cukup boros.
Sport | 10 December 2022
Dorna Sport telah merilis jadwal balapan MotoGP 2023, ada 21 seri yang akan dijalankan para pembalap.