Berita| 12 March 2016
Gelaran Pasar Jongkok Otomotif (PARJO) 2016 dimulai hari ini (12/3). Dan panitia optimis, event tahun ini akan menjaring 30.000 pengunjung, selama dua hari gelaran tahunan tersebut.
Tips & Modifikasi| 11 March 2016
Ketiga cakram ini plug and play, tapi bisa bikin rem lebih pakem.
Sport| 11 March 2016
Tren aplikasi winglet di MotoGP yang disebar Ducati makin mewabah. Selain Marc Marquez, rekan setimnya di Repsol Honda, yaitu Dani Pedrosa juga sempat menguji motor Honda RC213V ber-winglet.
Tips & Modifikasi| 11 March 2016
Namanya Sasmono, ngetop dipanggil Sastro. Dia ini punggawa dan SS Custom cycles yang piawai modifikasi motor juga mobil.
Tips & Modifikasi| 10 March 2016
Meski terkenal nyaman, skuter tiga roda ini pun dinaikkan kapasitasnya menjadi 300 cc supaya lebih sakti diajak turing.
Berita| 10 March 2016
Acas Custom dikawasan Tangerang menjadi tempat pilihan modifikasi beraliran scrambler, japstyle, cooper, cafe racer, dan bsa classic.
Berita| 10 March 2016
PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil membukukan rekor penjualan Honda BeAT sebagai motor skuter matik terlaris Honda di dunia dengan akumulasi penjualan sebanyak 10.116.299 unit di awal tahun ini.
Berita| 8 March 2016
Yup, ide untuk drifting di atas lintasan bersalju sudah terdengar gila. Namun hal inilah yang dilakukan Lee Stuart dari Winnipeg, Kanada yang justru membawa Harley-Davidson Dyna di atas salju dan es.
Sport| 7 March 2016
Membuka musim balap 2016, dunia MotoGP makin ramai motor dengan aplikasi winglet sebagai piranti pendukung aerodinamika. Bagaimana efek dan sejarahnya?
Tips & Modifikasi| 7 March 2016
Muhammad Bahrurrozi alias Kodok, sempat terkena musibah saat kecelakaan di atas kuda besinya, Yamaha V-Ixion beberapa waktu lalu. Namun bukan trauma.
Berita| 7 March 2016
Sebagai produsen minuman keras terkemuka asal Amerika, nama Jack Daniel's tentu jauh jika dikaitkan dengan dunia otomotif.
Berita| 7 March 2016
Yamaha New Fino 125 Blue Core menyapa bagian timur Indonesia lewat peluncuran resminya di Makassar, Sulawesi Selatan. Prosesi ini digelar di Mall Ratu Indah, Minggu malam 6 Maret 2016.
Berita| 7 March 2016
Sebagai bukti dalam mendukung industri modifikasi PT Astra Honda Motor (AHM) kembali menggelar ajang Honda Modif Contest (HMC) 2016. Sebagai pembuka, HMC 2015 dilaksanakan di Cikapundung Riverspot.
Berita| 6 March 2016
Setelah dirilis beberapa waktu lalu, kini Yamaha Xabre sudah sampai ke semua area Yamaha di Indonesia. Wilayah Sumatera termasuk yang paling baru menerima sport naked bike teranyar Yamaha itu.
Tips & Modifikasi| 2 March 2016
Sampai detik ini, belum pernah sekalipun pembalap legendaris MotoGP, Valentino Rossi membalap di atas motor Kawasaki.