Modifikasi Kawasaki Ninja 150, Lirikan Valentino Rossi

Dipublikasikan : Rabu, 2 Maret 2016 09:15
Penulis : Ilham Pratama

Sampai detik ini, belum pernah sekalipun pembalap legendaris MotoGP, Valentino Rossi membalap di atas motor Kawasaki.

Modifikasi Kawasaki Ninja 150, Lirikan Valentino Rossi

Sampai detik ini, belum pernah sekalipun pembalap legendaris MotoGP, Valentino Rossi membalap di atas motor Kawasaki.

Namun hal ini tidak menghentikan langkah Buisang, pemilik speedshop RPM Don Mei di Cimanggis, Depok, Jawa Barat untuk melabur Kawasaki Ninja 150 tunggangannya dengan livery khas pembalap bernomor 46 tersebut saat masih bersama tim Repsol Honda.

Tapi, biar nggak terlihat terlalu Repsol Honda, Asang memilih motif font MotoGP Valencia 2003 yang ikonik dan berbeda dari livery biasanya. Ini terlihat dari pemilihan jenis huruf yang lucu.

Sedangkan warna bodi yang didominasi kuning-oranye juga dihiasi beberapa simbol khas Rossi. Seperti matahari, anjing bulldog dan tentu saja, nomor 46.

Hasilnya, bukan hanya sukses tampil beda, motor ini juga menjadi unggulan bengkelnya saat turun kontes modifikasi. (otorider.com)


Data Modifikasi Kawasaki Ninja 150:

Ban depan: Duro 50/100 Ban belakang: Eat My Dust 60/80
Sok depan: Nova Dush
Sok belakang: Gazi Tabung
Teromol: Nova Dush
Pelek : TDR
Setang: TZ
Stabilizer: Scot
Handgrip: Harris
Kaliper: Nova Dush Costom
Selang radiator: Samco
Knalpot: AHM
Handle: KTC
Karburator: Sudco 30mm
Mesin: PDK
Spidometer: RPM Mobil
Segitiga: Aluminium Custom
Swing Arm: Bpro
Selang rem: KTech
Underbone: DKT
Cakram: Nova Dush
Kabel kopling: SPS
Kabel gas: SPS
Gas Spontan: TZ
Gear set: SSS
Intake: Bpro
Sub-Frame: Aluminium Custom
Buritan: Victor
Bodi depan: Ninja SSR

Bengkel: RPM Don Mei
Jl. Raya Bogor, KM 29, Cimanggis, Depok, Jawa Barat.
08221 888 2625

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Mengenal Microsleep, Bahaya di Jalan Tanpa Disadari

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 10 jam yang lalu

Cicip Deretan Motor Baru MForce Indonesia, Ada Apa Saja?

Pada Kamis (17/4), PT MForce Indonesia menggelar acara media gathering, sekaligus membuka sesi test ride pada beberapa line up terbaru mereka.

Berita | 11 jam yang lalu

Tengok Cicilan dan DP Honda CBR150R Baru di Bulan April 2025

Buat penggemar motor sport fairing, sosok Honda CBR150R 2025 bisa jadi opsi berkat beragamnya pilihan warna dari dua variannya, yakni Non ABS dan ABS.

Sport | 12 jam yang lalu

Gagal Podium di MotoGP Qatar, Alex Marquez Senang Tetap Raih Poin

Alex Marquez gagal meraih podium saat menjalani Race utama MotoGP Qatar pada akhir pekan lalu. Dalam balapan tersebut, ia finish di posisi keenam.

Berita | 13 jam yang lalu

Honda Revo Fit Jadi Motor Termurah AHM, Cicilannya Mulai Rp 700 Ribuan

Per bulan April 2025 ini, nyaris seluruh motor baru Honda dilepas dengan harga di atas Rp 18 juta. Tapi masih ada kok motor baru mereka yang dilepas dengan harga Rp 17 jutaan.

Berita | 14 jam yang lalu

Catat! Berikut Tanggal dan Lokasi Gelaran GIIAS 2025

Pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) bakal kembali terselenggara tahun ini. Lantas, kapan dan di mana GIIAS 2025 akan digelar?

Beranda Trending Motor Listrik