Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Motor Matic Terendam Banjir Bisa Bikin CVT Tumbuh Jamur

Rabu, 26 Februari 2020
Brian

Musim hujan di sejumlah wilayah Jabodetabek masih menjadi perhatian serius beberapa waktu ini. Pasalnya, hujan yang deras dapat mengakibatkan meluapnya air sungai dan menjadi banjir.

Musim hujan di sejumlah wilayah Jabodetabek masih menjadi perhatian serius beberapa waktu ini. Pasalnya, hujan yang deras dapat mengakibatkan meluapnya air sungai dan menjadi banjir. Jika terjadi banjir, barang berharga yang kerap menjadi korban adalah sepeda motor.

Ternyata bagi motor matic, terendam banjir dapat mengakibatkan tumbuhnya jamur pada bagian transmisi alias CVT. Joddy Ario selaku pemilik bengkel JDM Project mengatakan jamur tumbuh karena air masuk ke dalam CVT. Air tersebut membuat bagian penggerak roda belakang itu menjadi lembab.

   Baca Juga: Fitur Waze Dapat Mengidentifikasi Daerah dengan Kamera E-TLE

 

Menurutnya selain jamur, CVT yang kemasukan air akan membuat motor menjadi selip di bagian transmisi. Apalagi bagian tersebut tidak segera dibuka dan dibersihkan, sehingga membuat motor menjadi selip. Bahkan tidak menutup kemungkinan sejumlah titik akan timbul karat.

   Baca Juga: Mau Dyno Test Motor? Berikut Pilihan Lokasi dan Biayanya

Oleh karenanya Joddy menyarankan bagi pemilik sepeda motor yang terendam air cukup lama agar segera melakukan pembersihan total. Karena menurutnya air adalah musuh dari sepeda motor sehingga harus segera dibersihkan.

"Biasanya sekalian dibersihin, sekalian diservis, kalau ada yang perlu diganti bagiannya ya ganti saja sekalian. Itu yang benar, jadi engga dicicil-cicil saja malah bolak balik nanti konsumen," pungkasnya.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

#4

Stefan Bradl Turun di Final MotoGP 2024, Pakai Livery 2025?

#5

Dunia Balap Motor Berduka, Juara Nasional Hokky Krisdianto Meninggal Dunia

Terbaru

Berita | 1 jam yang lalu

Ini Deretan Motor yang Bisa Test Ride di GJAW 2024

Dengan keberagaman merek dan model yang hadir, GJAW 2024 memberikan banyak pilihan bagi pengunjung untuk memilih sepeda motor.

Berita | 2 jam yang lalu

GJAW 2024 Tawarkan Pengalaman Test Ride Motor Terbaru, Ini Caranya

Bagi Anda yang berencana hadir, jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba langsung sepeda motor idaman di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024.

Berita | 5 jam yang lalu

Apakah Harga Motor Bekas Terpengaruh dengan PPN Naik Menjadi 12 Persen?

Kenaikan PPN menjadi 12 persen pada 2025 adalah tantangan sekaligus peluang, tergantung bagaimana pelaku pasar beradaptasi dengan perubahan kebijakan ini?

Berita | 6 jam yang lalu

Resmi Digelar, Segini Harga Tiket MUF GJAW 2024

Mandiri Utama Finance (MUF) GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 resmi terselenggara pada Jumat (22/11) hingga Minggu (1/12) di ICE BSD.

Komunitas | 8 jam yang lalu

Komunitas Komentari New Honda Scoopy 2024, Apa Katanya?

Acara ini turut dihadiri oleh komunitas Scoopy Modification Style Bali. Lantas, bagaimana komentar komunitas terkait kehadiran New Honda Scoopy 2024?

Beranda Trending Motor Listrik