Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Ciri-Ciri Rantai Motor Sudah Tidak Layak Digunakan

Kamis, 14 Oktober 2021
Brian

Rantai merupakan komponen memiliki peran yang penting pada sebuah motor bebek dan sport. Peran rantai sendiri adalah sebagai penggerak kendaraan yang mengantar tenaga dari mesin ke roda belakang. Oleh karenanya rantai harus tetap dijaga dan jangan sampai rusak.

Riyadi Prihantono selaku Manager After Sales CS Division PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing mengatakan karena rantai memiliki fungsi penting maka harus dirawat. Sehingga komponen penggerak ini dapat bekerja dengan baik. Riyadi pun memberikan beberapa ciri-ciri rantai yang sudah rusak atau tidak layak digunakan.

   Baca Juga: Tips Ketahui Fitur TCS Yamaha NMax 155 Berfungsi Baik, Pakai Cara Ini!

Riyadi mengatakan rantai yang sudah tidak layak digunakan atau sudah rusak akan mengeluarkan suara yang berisik. Kemudian ciri-ciri lainnya adalah setelan rantai juga mudah kendur. Selain itu bisa dilihat dari permukaan rantainya yang aus, terasa dari tarikan motor yang berat, dan tenaga motor yang tidak maksimal.

   Baca Juga: Bikin Yamaha R15 Livery World Grand Prix 60th Anniversary Cuma Rp 3 Jutaan!

Oleh karenanya Riyadi menyarankan pemilik sepeda motor kerap memeriksa sejumlah hal pada komponen rantai. Di antaranya adalah kekencangan, kelancaran, kondisi rantai, dan kondisi gear rantai.

 

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Berita | 12 jam yang lalu

Update Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160 per Mei 2024

Berita | 14 jam yang lalu

Pembatasan Usia Kendaraan di Jakarta, Wacana Lama yang Diungkit Lagi

Berita | 16 jam yang lalu

Berburu Yamaha Fazzio? Berikut Harga Barunya per Mei 2024

Sport | 17 jam yang lalu

Sempat Coba Yamaha YZR-M1, Toprak Razgatlioglu Merasa Kapok?

Sport | 18 jam yang lalu

Tampil Impresif, Valentino Rossi Penasaran pada Performa Pedro Acosta
Beranda Trending Motor Listrik