Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Tips Rawat Motor Sport Fairing, Sudah Lakukan 2 Hal Ini?

Selasa, 24 Agustus 2021
Thio Pahlevi

Agar performanya tetap optimal, perawatan secara berkala menjadi hal yang wajib dilakukan. Nah, apa saja tips merawat motor sport fairing?

Ragam pilihan model motor saat ini banyak dihadirkan oleh pabrikan roda dua di Indonesia. Salah satunya adalah segmen motor sport fairing. Agar performanya tetap optimal, perawatan secara berkala menjadi hal yang wajib dilakukan. Nah, apa saja tips merawat motor sport fairing?

Riyadi Prihantono selaku Manager After Sales Service CS Division PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pun membagikan beberapa tips perawatannya. Ia mengatakan terdapat sejumlah hal yang perlu diperhatikan guna menjaga performa motor sport fairing, di antaranya adalah kondisi ban serta tegangan aki.

   Baca Juga: Cara Ikutan OtoRider MAXICamp dan Dapatkan Hadiah Menarik!

Riyadi menghimbau untuk selalu mengecek kondisi tekanan udara dan alur ban agar berkendara lebih nyaman serta performa tetap maksimal. Menurutnya, tekanan udara normal pada ban sekitar 200 kPa atau 29 psi di roda depan serta 225 kPa atau 33 psi di roda belakang.

Selain itu, disarankan untuk selalu mengecek kondisi baterai atau aki. Cara yang paling mudah dengan cek fungsi starting dan klakson. Jika masih berfungsi, artinya aki dalam kondisi baik.

Jika Anda memiliki multitester, battery atau accu dengan kondisi yang baik memiliki tegangan >12,4 volt. Akan tetapi, apabila hasil ukur di bawah angka tersebut, lakukan pengisian ulang di bengkel resmi Yamaha.

   Baca Juga: Jelang MotoGP Inggris 2021, Berikut 4 Nama Pembalap Tim Yamaha

Terakhir yang tak kalah penting, bagian fairing sebaiknya dibersihkan secara berkala agar tampilannya tetap kinclong. Apalagi jika motor baru saja digunakan saat musim hujan. Jika tidak tepat membersihkannya, maka dapat merusak fairing. Gunakan kain lembut yang bersih atau spons dengan air untuk membersihkan bahan plastik. Bisa juga menggunakan deterjen ringan yang diencerkan dengan air, lalu dibilas. 

Untuk model berwarna matte, jangan membersihkannya dengan sikat, produk kimia keras, atau senyawa pembersih karena dapat menggores atau merusak permukaannya. Tak hanya itu, bahan wax juga disarankan untuk tidak digunakan.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

#4

Stefan Bradl Turun di Final MotoGP 2024, Pakai Livery 2025?

#5

Dunia Balap Motor Berduka, Juara Nasional Hokky Krisdianto Meninggal Dunia

Terbaru

Berita | 2 jam yang lalu

Apakah Harga Motor Bekas Terpengaruh dengan PPN Naik Menjadi 12 Persen?

Kenaikan PPN menjadi 12 persen pada 2025 adalah tantangan sekaligus peluang, tergantung bagaimana pelaku pasar beradaptasi dengan perubahan kebijakan ini?

Berita | 3 jam yang lalu

Resmi Digelar, Segini Harga Tiket MUF GJAW 2024

Mandiri Utama Finance (MUF) GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 resmi terselenggara pada Jumat (22/11) hingga Minggu (1/12) di ICE BSD.

Komunitas | 5 jam yang lalu

Komunitas Komentari New Honda Scoopy 2024, Apa Katanya?

Acara ini turut dihadiri oleh komunitas Scoopy Modification Style Bali. Lantas, bagaimana komentar komunitas terkait kehadiran New Honda Scoopy 2024?

Sport | 6 jam yang lalu

Uji Coba Positif di Catalunya, Yamaha Optimis Sambut MotoGP 2025

Monster Energy Yamaha menunjukkan tekad kuat untuk kembali bersaing di papan atas MotoGP 2025, dengan hasil positif pada uji coba pramusim.

Berita | 7 jam yang lalu

Berburu Matahari Terbenam, Honda Scoopy Touring Perdana Keliling Bali

Sebanyak 20 unit skutik bertampang modern klasik meramaikan gelaran tersebut. Lantas, bagaimana keseruan New Honda Scoopy 2024 keliling Bali?

Beranda Trending Motor Listrik