Kehebohan Honda Premium Matic Day 2019 Resmi Digelar, Ada Pameran Modifikasi Juga

Dipublikasikan : Senin, 18 Februari 2019 14:25
Penulis : Yulian Lahardi

Kehebohan Honda Premium Matic Day 2019 resmi digelar.

Kehebohan Honda Premium Matic Day 2019 Resmi Digelar, Ada Pameran Modifikasi Juga
Otorider hadir di WhatsApp Channel Follow

Judul di atas berawal ketika Main Dealer Honda Jakarta Tangerang, PT. Wahana Makmur Sejati  (WMS) kembali kenalkan tiga produk premium skutik kepada masyarakat di Cibubur, pada Sabtu (16/02). Kesempatan ini memberikan konsumen Honda untuk melihat dan jajal langsung Honda PCX, Vario dan Forza.

Pada acara bertajuk Honda Premium Matic Day 2019, WMS coba dekatkan tiga produk tersebut yang selama ini menjadi favorit konsumen Jakarta dan Tangerang. 

Baca juga: New Honda Vario 125 Bisa Dimiliki Dengan Cicilan Cuma Rp 970 Ribu

Premium Matic Day

“Tipe matik Honda menjadi produk favorit konsumen di Jakarta dan Tangerang. Dengan produk yang berkualitas dan jaringan aftersales yang mendukung,” papar Head  of Marketing Wahana, Ario. Ditambahkannya, melalui Honda Premium Matic Day ini, WMS coba dekatkan kembali ketiga produk tersebut kepada masyarakat luas.

Tidak hanya sekadar pamerkan jajaran skutik premium,  Honda Premium Matic Day diisi beragam kegiatan menarik. Selain dapat rasakan langsung performa ketiga tipe tersebut, beragam booth lengkap dapat dikunjungi.

Selain penjualan,  terdapat booth penjualan Honda Genuine Part (HGP) dan Honda Genuine Accessories (HGA). Memeriahkan acara, pada kesempatan ini WMS berikan penampilan band nasional The Rain yang hadirkan pertunjukan memukau. Tidak hanya itu, pada kesempatam ini juga berlangsung PCX Custom Show, ajang unjuk kemampuan modifikasi pencinta Honda PCX dan dapat menjadi referensi masyarakat luas.

Sukses buat Wahana Honda!

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.