Sport | 11 November 2024
Pekan lalu Yamaha Racing Europe mengumumkan secara resmi bergabungnya Aldi Satya Mahendra ke ajang World Supersport (WSSP) 2025 bersama Evan Bros Racing Team.
Berita | 11 November 2024
PT Piaggio Indonesia memperkenalkan Vespa LX 2024 dengan balutan warna baru. Skuter matik ini masih mempertahankan desain ikonis dan detail yang elegan.
Berita | 11 November 2024
Motor yang dijuluki sebagai 'Badak' tersebut tersedia dalam dua pilihan tipe transmisi, yakni manual 6-percepatan dan Automated Shift Assitance (ASA).
Berita | 10 November 2024
BMW R1300GS Adventure ditawarkan di Indonesia dalam empat pilihan varian. Lantas, apa saja pilihan varian yang tersedia?
Berita | 10 November 2024
Opsi yang baru tersedia di R 1300 GS Adventure terbaru adalah Automated Shift Assitance (ASA), yang membuat nyaman pengendara.
Berita | 10 November 2024
BMW R1300GS Adventure 2024 memiliki basis mesin serupa R1300GS. Mesin tersebut berkapasitas 1.300 cc boxer dengan keluaran tenaga 143 dk serta torsi 149 Nm.
Berita | 10 November 2024
Sebagai motor petualang, model ini dilengkapi beragam fitur guna menunjang perjalanan menjelajah. Salah satunya adalah kapasitas tangki yang besar.
Berita | 10 November 2024
Yamaha NMax Neo sendiri merupakan varian standar dari generasi terbaru NMax 2024. Karena tidak punya YECVT seperti pada NMax Turbo, harganya jadi murah!
Sport | 9 November 2024
Pekan ini Yamaha Motor Europe (YME) mengumumkan susunan pembalap merek di ajang FIM Supersport World Championship (WSSP) 2025. Ada nama Aldi Satya Mahendra.
Sport | 9 November 2024
Marc Marquez berhasil menunjukkan performa impresif sepanjang gelaran MotoGP 2024. Padahal, ia sempat mengalami periode sulit bersama Repsol Honda.
Berita | 8 November 2024
Meski belum semua tipe motor ada, ternyata penggunaan ABS di motor punya dampak signifikan dalam menurunkan potensi kecelakaan.
Motor Listrik | 8 November 2024
Layanan purna jual, SAVART Motors berkolaborasi dengan Planet Ban. Kerjasama ini memungkinkan pelanggan mereka untuk servis di gerai Planet Ban.
Berita | 7 November 2024
Generasi ke-6 dari Honda Scoopy meluncur pada Selasa (5/11), skuter matik ini masih hadir dengan desain membulat yang khas sebagai ciri motor retro modern.
Berita | 7 November 2024
Dengan tampilan setang yang lebih terintegrasi, pengendara mendapatkan pandangan baru yang lebih futuristik dan menyegarkan saat berkendara.
Motor Listrik | 7 November 2024
Meski produk ini memiliki potensi besar, kehadirannya di jalanan Indonesia masih sangat terbatas, dengan hanya sekitar 15 unit yang beredar.
16 jam yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu