Berita| 9 April 2017
Kini giliran GSX-S150 yang dipromosikan. Namun dengan cara yang berbeda. Pasalnya, Suzuki coba membuktikan GSX-S150 sebagai calon jagoan pecinta turing di Indonesia.
Berita| 8 April 2017
Masuki tahap perencanaan manufaktur, skuter listrik Gesits kini buka pintu kerjasama dengan produsen komponen di Indonesia.
Berita| 7 April 2017
Belum lama ini, Honda Motor Jepang resmi meluncurkan motor cruiser berjuluk Honda Rebel 250. Akankah Honda juga bakal menghadirkan Rebel 250 di Indonesia?
Berita| 7 April 2017
Yamaha mengaku siap jika regulasi Euro-4 ditetapkan di Indonesia.
Berita| 6 April 2017
Pemilik Yamaha Aerox 155 VVA pasti sudah tidak sabar untuk menunggu aksesori baru untuk motor kesayangannya. Berikut adalah pilihan aksesori plug and play buat Aerox baru.
Berita| 6 April 2017
Saringan udara Ferrox ini bisa langsung dipakai tanpa mengubah apapun pada mesin standar. Cukup copot saringan udara standar dan gantikan dengan filter ini.
Berita| 6 April 2017
Kali ini giliran film Hollywood bertema masa depan, Ghost in the Shell yang mengandalkan Vultus sebagai tunggangan jagoannya.
Berita| 5 April 2017
Bagi generasi 90-an, motor 2-tak bisa disebut sebagai tunggangan wajibnya penggemar kecepatan. Sayangnya, populasinya makin berkurang karena terkendala standar emisi yang makin ketat.
Tips & Modifikasi| 4 April 2017
Lewat inden online pada 1 April lalu, motor sport fairing terbaru Yamaha All New R15 VVA155 resmi dijual di Indonesia.
Berita| 4 April 2017
Pada 2 April lalu, MForce Bike Holdings sebagai distributor Benelli di Malaysia merilis motor bergenre underbone 150 cc dengan julukan RFS 150i.
Berita| 4 April 2017
Apa jadinya jika motor modern dengan tampilan futuristik dikombinasikan dengan desain retro ala cafe racer? Nah, Honda SS150 Racer Concept ini jawabannya.
Tips & Modifikasi| 2 April 2017
Daytona memanfaatkan momen Otobursa Tumplek Blek di Parkir Timur, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat pada 1-2 April untuk memperkenalkan empat produk baru yang bisa dijumpai di Booth Daytona.
Berita| 2 April 2017
Pertama kali Yamaha Xabre dikenalkan pada Januari 2016 bersama pembalap MotoGP Valentino Rossi di Bali. Saat ini Xabre berubah dengan warna baru serta grafis dengan konsep Young, Gagah dan Extrem.
Berita| 30 March 2017
Honda New Scoopy resmi diluncurkan di Jakarta pada Rabu (29/3). Sebagai generasi ke-3 dari skuter bertampang retro tersebut langsung ditantang oleh Yamaha Fino Grande
Berita| 30 March 2017
Hanya selisih sehari peluncuran membuat banyak yang penasaran mengenai Honda New Scoopy versi Indonesia dan Thailand.
1 hari yang lalu
4 hari yang lalu
4 hari yang lalu
5 hari yang lalu
5 hari yang lalu




















