Sport| 10 April 2017
Seperti mengulang sebagian hasil kualifikasi, para rider tim satelit di MotoGP 2017 kembali menggila di sesi balap GP Argentina pada Minggu (9/4). Hanya saja, hasilnya sedikit berbeda.
Sport| 9 April 2017
Selama ini, nama-nama rider tim satelit seperti Karel Abraham, Cal Crutchlow dan Danilo Petrucci mungkin kerap tak dianggap di sesi kualifikasi
Berita| 9 April 2017
Kini giliran GSX-S150 yang dipromosikan. Namun dengan cara yang berbeda. Pasalnya, Suzuki coba membuktikan GSX-S150 sebagai calon jagoan pecinta turing di Indonesia.
Berita| 8 April 2017
Masuki tahap perencanaan manufaktur, skuter listrik Gesits kini buka pintu kerjasama dengan produsen komponen di Indonesia.
Komunitas| 8 April 2017
Komunitas motor bergenre ayam jago, Suzuki Satria Rider Club (SSRC) menggelar ulang tahun kelima saat kopdaran di Pamulang, Tangerang Selatan.
Sport| 7 April 2017
Sebagai pembalap, sebenarnya Andrea Iannone terbilang kompetitif. Terbukti saat melaju bersama motor Ducati Desmosedici GP16 dan Suzuki GSX-RR, Iannone kerap bertengger di urutan lima besar, atau bahk
Tips & Modifikasi| 7 April 2017
Bukan hanya dominasi produk impor, atau produsen besar, aksesori produksi dalam negeri dari industri UKM juga marak beredar. Seperti deretan aksesori yang ditawarkan oleh UD. Teknik Jaya Raya (TJR).
Berita| 7 April 2017
Belum lama ini, Honda Motor Jepang resmi meluncurkan motor cruiser berjuluk Honda Rebel 250. Akankah Honda juga bakal menghadirkan Rebel 250 di Indonesia?
Tips & Modifikasi| 7 April 2017
Di dunia otomotif, karbon dikenal sebagai bahan yang ringan, kuat, keren secara visual tapi juga mahal. Sehingga bahan yang awalnya hadir di ajang balap ini menjadi incaran penyuka modifikasi.
Tips & Modifikasi| 6 April 2017
Pengguna Suzuki GSX-150 Series (GSX-R150 dan GSX-S150) dimanjakan dengan melimpahnya aksesori yang bisa ditanam pada motornya. Salah satunya aksesori racing resmi SARP Cobra Series.
Sport| 6 April 2017
Setelah membuka musim balap MotoGP 2017 dengan spektakuler, karena mampu finish ketiga dari start di posisi 10, legenda balap MotoGP, Valentino Rossi mengaku siap untuk bertarung di seri Argentina.
Sport| 6 April 2017
Setelah hanya mampu finish ke-11 di seri pembuka MotoGP Qatar 2017, rider baru Ducati, Jorge Lorenzo mengaku membalik keadaan di seri Argentina akhir pekan nanti.
Tips & Modifikasi| 5 April 2017
Oleh penggemar modifikasi Suzuki GSX-R150 boleh disebut sebagai ‘bahan mentah’ yang siap diolah menjadi lebih ‘matang’. Tak heran jika sudah banyak aksesori yang dikeluarkan, baik oleh produsen afterm
Berita| 4 April 2017
Apa jadinya jika motor modern dengan tampilan futuristik dikombinasikan dengan desain retro ala cafe racer? Nah, Honda SS150 Racer Concept ini jawabannya.
Sport| 4 April 2017
Ali Adrian yang tergabung dalam tim Pertamina Almeria Racing ini belum bertaji di balapan yang membuka seri di sirkuit Aragon, Spanyol akhir pekan lalu.
10 jam yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu




















