Berita| 13 October 2016
Lewat ajang Intermot di Jerman beberapa waktu lalu, pabrikan motor asal Italia, Ducati menampilkan jagoan baru mereka di segmen sport fairing yang berjuluk Ducati SuperSport.
Berita| 12 October 2016
Skuter matik makin mendapat hati di konsumen Indonesia, tak terkecuali wilayah Jawa Barat. Bahkan, New Honda BeAT eSP yang baru dirilis pertengahan Agustus 2016 lalu makin disukai.
Berita| 11 October 2016
Mau tahu estimasi biaya membeli Honda CBR250RR ABS di Jawa Barat? Siapkan uang sejumlah Rp 69 juta sampai Rp 74 juta sudah bisa membawa pulang satu unit CBR250RR versi ABS. Itu adalah harga estimasi o
Berita| 11 October 2016
Pertarungan Street Fighter juga terjadi di arena Intermot 2016 beberapa waktu lalu. Yakni antara Kawasaki Z900 dan Suzuki GSX-S750.
Berita| 10 October 2016
Salah satu motor yang dinantikan penggemarnya adalah Suzuki GSX-R1000 versi 2017. Pasalnya, sejak 2007 silam, nyaris tak ada ubahan signifikan yang terjadi pada motor kategori superbike ini.
Sport| 10 October 2016
Tim Yamaha mendominasi seri ke-4 Kejurnas IRS 2016 di Sirkuit Sentul, Bogor (9/10). Berlangsung di kelas Sport 150 cc dan 250 cc.
Berita| 7 October 2016
Perang H-Y, antara dua pabrikan motor raksasa Jepang, Honda dan Yamaha menyeruak di ajang Intermot 2016 yang berlangsung di kota Cologne, Jerman pekan ini.
Berita| 7 October 2016
Dua moge yang terbilang laris di Indonesia, yakni Kawasaki ER-6n dan Ninja 650 mendapat rombakan total di ajang Intermot 2016 yang berlangsung di kota Cologne, Jerman pekan ini.
Berita| 6 October 2016
Ada yang menarik di pameran motor Intermot di Cologne, Jerman pekan ini. Di mana booth Yamaha memajang dua varian naked sport dari keluarga MT series yang sepintas kembar.
Berita| 5 October 2016
Keinginan penggemar Honda mengenai evolusi pada jagoan superbike mereka, CBR1000RR Fireblade coba dijawab oleh pabrikan motor asal Jepang ini di pameran Intermot 2016.
Berita| 5 October 2016
Sama seperti banyak pabrikan motor dunia yang berlomba menghadirkan produk baru di ajang Intermot 2016 di kota Cologne, Jerman, produsen motor Kawasaki juga tak mau kalah.
Tips & Modifikasi| 4 October 2016
Jika dalam kondisi standar, mungkin banyak orang berpendapat jika Honda Win merupakan sosok motor kaku yang lebih cocok jadi kendaraan operasional kantor ketimbang bahan modifikasi.
Berita| 4 October 2016
Momentum kebangkitan Suzuki di MotoGP benar-benar dimanfaatkan oleh pabrikan otomotif asal Jepang tersebut untuk kemunculan produk barunya.
Tips & Modifikasi| 3 October 2016
Ada kabar baik bagi pengguna Vespa 4-tak generasi awal, seperti LX 150, S 150, juga Sprint dan Primavera versi awal yang menginginkan suspensi belakang lebih empuk.
Sport| 3 October 2016
Rider belia tanah air, Galang Hendra membuktikan perkataannya. Bahwa ia akan membuat hasil lebih baik di race ke-2 kelas Asia Production 250 (AP250) dalam gelaran seri ke-5 ARRC 2016
19 jam yang lalu
20 jam yang lalu
4 hari yang lalu
4 hari yang lalu
1 minggu yang lalu




















