Tips & Modifikasi| 8 February 2017
Tak hanya menjual dalam kondisi standar, dua motor 'jangkung' dari Honda yakni CRF1000L Africa Twin dan CRF250 Rally juga langsung disiapkan aksesori resminya.
Berita| 2 February 2017
Sebagai salah satu lokasi pabrik motor Honda terbesar di dunia, banyak pihak yang penasaran akan kecanggihan di dalam fasilitas pabrik Honda di Indonesia. Termasuk duet pembalap tim Repsol Honda.
Berita| 2 February 2017
Kerjasama Shell dengan Ducati tak hanya dilakukan di sirkuit, tapi teknologi juga diturunkan ke jalan raya.
Berita| 1 February 2017
Lewat website resmi Yamaha Indonesia, kami memperoleh informasi jika varian tertinggi dari skuter retro, Yamaha Fino hadir di Indonesia. Julukannya, Fino Grande dan mengalami sederet ubahan.
Berita| 31 January 2017
Tiga pembalap nasional dari Yamaha Indonesia, yakni Galang Hendra, Rey Ratukore dan Imanuel Pratna turut menjajal skuter sporty Aerox 155VVA di Sentul beberapa waktu lalu.
Sport| 30 January 2017
Sudah menjadi tradisi bagi rider legendaris MotoGP asal Italia, Valentino Rossi untuk menggunakan helm dengan desain spesial di sesi tes pra musim. Pun demikian kali ini.
Sport| 30 January 2017
Puluhan anak anak berusia lima sampai sepuluh tahun memenuhi Bekasi pada tanggal 29 Januari 2017 untuk mengikuti balapan MiniGP, mereka menggunakan riding gear lengkap serta helm.
Tips & Modifikasi| 28 January 2017
Teknologi kunci motor Keyless Ignition, atau Smart Key di Indonesia terbilang baru. Dan langsung ada dua produk yang memakainya. Yakni sport fairing Suzuki GSX-R150 dan skuter Yamaha Aerox155 VVA.
Berita| 27 January 2017
Senin 23 Januari lalu, India Yamaha Motor resmi merilis naked sport 250 cc mereka yang berjuluk Yamaha FZ25
Berita| 26 January 2017
Rasa penasaran para jurnalis media tanah air akhirnya dijawab di Sirkuit Sentul oleh PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) yang mengajak media menguji GSX-R150.
Berita| 25 January 2017
Baru saja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing meluncurkan All New R15 di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat. Inilah impresi pertama kami.
Berita| 25 January 2017
Bukan hanya melakukan prosesi launching Yamaha All New R15 saja, pada Senin (23/1), rider tim Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales juga menjajalnya langsung.
Berita| 25 January 2017
Yamaha All New R15 Masih SOHC? Kenapa tidak DOHC? Pertanyaan inilah yang cukup banyak hadir di video kami mengenai mesin bertipe SOHC yang masih dipertahankan di Yamaha All New R15.
Berita| 24 January 2017
Anda berminat dengan warna-warna baru dari Honda PCX yang meriah seperti di Thailand? Ini artinya Anda wajib bersabar. Sebab, PT Astra Honda Motor (AHM) hadirkan warna baru Honda PCX yang justru tamp
Berita| 24 January 2017
Setelah menggandeng PT Prakarsa Abadi Sentosa (PAS) sebagai distributor, akan ada yang bakal berbeda pada tiap produk helm Nolan Group yang dijual di Indonesia.
12 jam yang lalu
19 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu



















