Motor Listrik| 17 January 2021
Pemerintah Indonesia telah mengeluarkan aturan mengenai konversi motor bensin menjadi motor listrik. Lewat aturan itu, diharapkan dapat mempercepat era motor listrik di Tanah Air.
Berita| 16 January 2021
Moto Guzzi memberikan penyegaran pada motor adventure-tourer, V85TT pada 2021 ini. Lantas, bagaimana detail ubahan yang diberikan merek asal Italia itu?
Tips & Modifikasi| 16 January 2021
All New CBR150R telah dihadirkan PT Astra Honda Motor (AHM) ke Indonesia beberapa waktu lalu. Kali ini, konsep modifikasi bernama 'Racing' terbilang cukup minim ubahan komponen.
Berita| 14 January 2021
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) membuka awal 2021 dengan memberikan penyegaran pada motor bebek supernya, MX King 150.
Berita| 14 January 2021
All New CBR150R baru saja diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Berikut OtoRider sajikan harga terbaru Honda CBR150R 2021, Yamaha YZF-R15, dan Suzuki GSX-R150.
Tips & Modifikasi| 14 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan generasi terbaru produk sport full fairing 150 cc-nya, All New CBR 150R. AHM juga membekali beragam aksesoris resmi untuk motor ini.
Berita| 13 January 2021
Generasi terbaru All New CBR150R telah diluncurkan oleh Honda di Indonesia pada Selasa (12/1). Bagaimana perbandingan spesifikasi mesin antara All New CBR150R dengan Yamaha YZF-R15?
Berita| 12 January 2021
All New Honda CBR150R secara resmi mengaspal di Indonesia beberapa saat lalu. Motor sport 150 cc itu mendapatkan sejumlah ubahan yang membuatnya tampil beda.
Berita| 12 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) baru saja merilis generasi terbaru produk sport fairing-nya, All New CBR150R. Lantas, bagaimana perbandingan harga antara CBR150R terbaru dan lama?
Berita| 12 January 2021
All New Honda CBR150R secara resmi meluncur untuk pasar Indonesia dengan harga mulai Rp 35,9 juta. Motor sport generasi terbaru ini mendapatkan sejumlah ubahan, baik dari tampilan hingga performanya.
Berita| 12 January 2021
Honda dan Suzuki menjadi pabrikan motor yang masih menghadirkan produk model 'Ayam Jago'. Keduanya pun memiliki andalan masing-masing, Honda misalnya dengan Sonic 150R dan Suzuki bersama Satria F150.
Berita| 9 January 2021
Dealer Honda Wahana Jakarta-Tangerang menghadirkan promo diskon pada CBR250RR. Promo ini diketahui melalui situs resmi Dealer Honda Wahana Makmur Sejati.
Berita| 9 January 2021
Dalam menyambut dan merayakan tahun baru, sejumlah pabrikan sepeda motor menghadirkan promo-promo menarik. Seperti PT Piaggio Indonesia yang menghadirkan promo berupa voucher untuk para konsumennya.
Berita| 7 January 2021
Dealer Kawasaki di Jakarta yakni Kawansakti menghadirkan promo di awal tahun 2021 ini. Produk yang ditawarkan adalah motor petualang Kawasaki KLX 150L.
Berita| 7 January 2021
Honda Thailand mengundang media setempat untuk menjajal sebuah skutik terbarunya. Motor skutik terbarunya adalah All New Honda PCX 160 yang sebelumnya sudah meluncur di Jepang beberapa waktu lalu.
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu




















