Ducati melengkapi jajaran produk model Scrambler-nya dengan merilis Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro beberapa waktu lalu. Secara tampilan Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro hadir dengan skema warna Giallo Ocra dan rangka teralis hitam. Sementara itu, logo Ducati di tangki terinspirasi dari ajang balap 1970-an yang dirancang oleh Giugiaro, lengkap dengan pelek jari-jari hitam, spion bundar, dan jok coklat jahitan khusus.
Ducati Scrambler 1100 Tribute Pro memiliki mesin serupa jajaran Scrambler 1100 lainnya, yakni 1.079 cc V-twin berpendingin udara dengan penggerak katup Desmodromic. Tenaga yang dihasilkan motor ini sebesar 86 dk pada 7.500 rpm dan torsi 88 Nm pada 4.750 rpm.
Baca Juga: Valentino Rossi: Saya Ingin Tim VR46 Balapan dengan Yamaha, Tapi...
Silakan menyambangi website kami, http://www.otorider.com untuk detail lebih banyak mengenai Ducati, juga berita terkini dan paling menarik seputar dunia sepeda motor.
Baca Juga: Usai Diresmikan, Belum Ada yang Beli Motor Listrik Bersubsidi
Klik Like bila Anda menyukai videonya, juga isi Comments tentang video ini atau kritik untuk perbaikan kami ke depan. Jangan lupa SHARE video ini ke teman-teman Anda yang mungkin sedang membutuhkan informasi mengenai sepeda motor.
Subscribe Channel YouTube kami di https://www.youtube.com/c/otoridercom
Untuk yang memiliki akun social media bisa follow kami di:
https://www.facebook.com/otoridercom
https://www.instagram.com/otoridercom
https://twitter.com/otoridercom