Tips & Modifikasi| 25 January 2020
Selain menambah performa, penggunaan knalpot racing bisa membuat suara motor menjadi lebih gahar. Akan tetapi, ternyata suara gahar pada knalpot racing bisa meredup secara perlaha.
Tips & Modifikasi| 25 January 2020
Knalpot biasanya menjadi bagian yang pertama kali dimodifikasi oleh pemilik sepeda motor. Biasanya modifikasinya merubah knalpot standar menjadi knalpot racing.
Berita| 24 January 2020
Yamaha All New NMax 155 Standard Version telah memiliki harga banderol untuk on the road Jakarta. Namun meskipun telah resmi dijual, ternyata skutik gambot itu belum juga tersedia di dealer.
Tips & Modifikasi| 24 January 2020
Hingga saat ini musim hujan masih melanda wilayah sekitar Jabodetabek, hingga terdapat beberapa titik yang tergenang air hujan. Lantas bagaimana kondisi knalpot yang sering terkena hujan dan banjir?
Berita| 24 January 2020
Address FI merupakan salah satu skuter matic yang dipasarkan oleh Suzuki di Indonesia. PT Suzuki Indomobil Motor (SIM) selaku pemegang mereknya melakukan recall atas sejumlah kerusakan komponen.
Tips & Modifikasi| 23 January 2020
Apa saja yang harus diperhatikan sebelum membeli moge bekas?
Berita| 23 January 2020
Menutup tahun 2019, pabrikan sepeda motor di Indonesia mencatatkan kinerja ekspor yang meningkat dibandingkan tahun sebelumnya.
Komunitas| 23 January 2020
Safety riding atau keselamatan berkendara menjadi pengetahuan yang harus dimiliki oleh setiap pengendara. Khususnya pengendara motor gede (moge) yang lebih sulit dikendalikan dibandingkan motor-motor
Berita| 22 January 2020
Honda BeAT terbaru resmi diluncurkan beberapa waktu lalu di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat. Apa saja perbedaan antara Honda BeAT baru dan generasi sebelumnya?
Tips & Modifikasi| 22 January 2020
Pengendara motor biasanya merasa khawatir ketika motor kesayangan sedang diparkir di lokasi yang rawan atau tanpa penjagaan. Apalagi kalau motornya belum dilengkapi sistem keamanan yang memumpuni.
Berita| 22 January 2020
Motor ini memiliki sejumlah teknologi canggih, salah satunya kemampuan deteksi bahaya. Kini pabrikan Jepang tengah menyatakan ketertarikan mereka pada teknologi motor ini.
Komunitas| 22 January 2020
Sebanyak 50 anggota komunitas Honda Jakarta dan Tangerang mengawali tahun dengan berbagai kegiatan. Seperti apa keseruan kegiatan komunitas Honda tersebut? Simak ulasannya berikut ini.
Tips & Modifikasi| 21 January 2020
Apa saja pilihan aksesoris untuk All New Honda BeAT baru dan berapa harganya?
Tips & Modifikasi| 21 January 2020
Modifikasi knalpot kerap dilakukan oleh para pecinta roda dua. Karena selain menambah tampilan yang lebih sporty, knalpot racing disebut-sebut mampu menambah tenaga sepeda motor.
Berita| 20 January 2020
Yamaha All New NMax secara resmi dihadirkan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada akhir tahun lalu. Kapan giliran Honda meluncurkan generasi terbaru PCX 150?