Sport | 1 January 2022
Ducati menjadi salah satu tim MotoGP yang menunjukkan performa impresif dalam beberapa musim terakhir. Pada 2021, empat pembalap Ducati bahkan berhasil berada di 10 besar klasemen.
Berita | 31 December 2021
Motor ini memiliki gaya yang lebih sporty dibandingkan Cygnus X. Lalu, apa yang ditawarkan oleh Yamaha Cygnus Gryphus tersebut?
Sport | 30 December 2021
Marc Marquez sedang dalam masa jayanya di MotoGP 2019 dan melanjutkan kejayaan gelar juara dunia kedelapan. Namun di 2020, pembalap Spanyol itu mengalami kemunduran yang cukup jauh.
Sport | 30 December 2021
Francesco Bagnaia harus merelakan gelar juara dunia MotoGP 2021 pada Fabio Quartararo. Meski berpeluang meraih gelar juara, Bagnaia gagal finish akibat terjatuh saat menjalani seri Emilia-Romagna.
Sport | 28 December 2021
Bagnaia mengaku penampilan apik itu salah satunya merupakan hasil campur tangan dari Valentino Rossi. Apa rahasianya?
Sport | 28 December 2021
Setelah memenangkan gelar juara dunia MotoGP, Fabio Quartararo berbicara keinginannya mewujudkan mimpi menjadi seperti idolanya yakni Valentino Rossi. Gelar juara dunia menjadi langkah pertamanya.
Sport | 27 December 2021
Ducati masih harus menunggu pembalap terbaik untuk mendapatkan gelar juara dunia sejak Casey Stoner di tahun 2007. Beberapa nama memang telah gagal untuk memajukan Ducati.
Sport | 23 December 2021
Pembalap pabrikan Monster Energy Yamaha itu pun bertekad untuk mengulang kesuksesan pada musim depan. Bahkan, Quartararo menyebut dirinya telah siap menghadapi MotoGP 2022.
Berita | 22 December 2021
Balap liar kembali marak di Indonesia selama berlangsungnya pandemi Covid-19. Jalanan yang kosong di malam hari, menjadi sasaran empuk untuk adu kecepatan.
Sport | 20 December 2021
Valentino Rossi memang sudah menghentikan karirnya sebagai pembalap MotoGP. Meski demikian, Valentino Rossi ingin tetap mendukung pembalap lulusan akademinya VR46.
Sport | 20 December 2021
Bos Yamaha Indonesia Minoru Morimoto bukan sekedar sebagai pemimpin sebuah perusahaan otomotif roda dua. Pria berusia 61 tahun ini juga masih ikut balapan Yamaha Endurance Festival.
Berita | 18 December 2021
Piaggio Komersial kini hadir memasarkan kendaraan niaga di bawah PT Baskoro Mega Langgeng (BML). PT BML cukup optimis untuk bermain di segmen niaga ringan, padahal persaingannya cukup ketat.
Motor Listrik | 17 December 2021
Piaggio Komersial baru saja memiliki distributor dan produk baru di Indonesia. Kini di bawah PT Bagaskoro Mega Langgeng (BML), Piaggio Komersial tampaknya cukup yakin untuk menjajakan produknya.
Berita | 17 December 2021
Dalam sesi konferensi pers tersebut, tercatat terdapat empat manfaat dari bLu cRU Indonesia. Hal ini meliputi bLu cRU Pro Racer, Privat Racer, Rider, dan Fans.
Motor Listrik | 16 December 2021
Piaggio komersial baru saja meluncurkan dua produk motor roda tiga elektrik yakni Ape E-City dan Ape E-Xtra. Keduanya menjadi produk terbaru dari Ape Electrik series.