Berita | 30 August 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) menginisiasi Kontes Kreativitas Pembelajaran Guru Online 2020.
Berita | 24 August 2020
Honda Two-wheelers India dikabarkan bakal meluncurkan motor terbaru dalam waktu dekat. Motor tersebut memiliki dapur pacu berkapasitas 200 cc bergaya naked bike.
Tips & Modifikasi | 18 August 2020
WRC Racing Muffler merupakan merek knalpot racing yang dibuat secara lokal. Merek dalam negeri yang satu ini tampaknya telah mempunyai produk untuk motor sport Kawasaki Ninja ZX-25R.
Berita | 17 August 2020
Kymco melalui PT Smart Motor Indonesia beberapa waktu lalu resmi menghadirkan maxi skuter terbarunya, X-Town 250i. Nah, apa saja kira-kira yang ditawarkan oleh skutik asal Taiwan ini?
Tips & Modifikasi | 16 August 2020
Banyak yang belum tahu, ternyata saat ini pemilik kendaraan dapat mengecek tarif pajak kendaraan bermotor (PKB) lewat smartphone. Mengingat PKB harus dibayarkan setahun sekali dan merupakan kewajiban.
Sport | 1 August 2020
Pembalap nasional binaan Yamaha Indonesia, Galang Hendra Pratama, siap berkompetisi di seri ke-2 dengan menggeber motor Yamaha YZF-R6 bersama tim bLU cRU WorldSSP by MS Racing.
Sport | 30 July 2020
Takaaki Nakagami seorang pembalap tim satelit yakni LCR Honda meraih posisi keempat di MotoGP Andalucia, Sirkuit Jerez. Pembalap asal Jepang itu mengendarai motor Honda rancangan MotoGP 2019.
Berita | 26 July 2020
Pembalap yang kerap tampil di ajang Yamaha Cup Race (YCR) dan Yamaha Sunday Race (YSR), Atan Janatan berkesempatan menguji ketangguhan motor terbaru Yamaha yakni WR 155R.
Tips & Modifikasi | 3 July 2020
Vespa bertransmisi otomatis alias matik saat ini menjadi skuter yang digemari. Nah, salah satu bengkel spesialis Vespa matik adalah AJM Skuter.
Berita | 20 June 2020
Memasuki akhir bulan Juni, Piaggio Indonesia memulai semangat positif dengan membuka kembali layanan dealer resminya. Dibukanya layanan dealer ini juga diikuti program 'Live More with a New Start'.
Berita | 28 May 2020
Kepolisian Republik Indonesia (Polri) tengah memperketat penjagaan arus balik bagi para pemudik yang nekat. Sehingga masyarakat yang hendak melintas atau masuk Jakarta diperlukan SIKM.
Tips & Modifikasi | 27 May 2020
Keselamatan dan keamanan tentunya menjadi hal utama ketika berkendara, khususnya motor. Tak hanya riding gear yang sesuai standar, kondisi motor pun tak boleh luput dari pemeriksaan.
Tips & Modifikasi | 23 May 2020
Kebijakan untuk tetap di rumah saja membuat motor menjadi jarang digunakan. Oleh sebab itu, agar mesin tetap bekerja optimal, Anda dapat melakukan perawatan sendiri di rumah.
Sport | 18 May 2020
Kepastian terkait bergabungnya Valentino Rossi dengan tim Petronas Yamaha hanya tinggal selangkah lagi. Namun, apa kendalanya?
Tips & Modifikasi | 16 May 2020
Filter udara memiliki peranan penting dalam proses pembakaran di dalam mesin. Komponen ini sendiri berfungsi sebagai penyaring udara dari kotoran atau debu yang akan masuk ke ruang bakar.