Berita | 26 October 2021
Honda Sport Moto Show 2021 diadakan di Paris Van Java, Bandung sejak 25-31 Oktober 2021 serta menampilkan jajaran motor sport Honda. Nah, apa saja yang ditawarkan dari acara ini?
Berita | 26 October 2021
Berbekal penyegaran tersebut, bagaimana detail spesifikasi yang ditawarkan Yamaha MT-25?
Sport | 24 October 2021
Menghadapi Moto3 Misano, Mario bakal memakai nomor start 64. Lantas, apa alasannya memilih nomor tersebut dan tak menggunakan nomor 16 yang biasa ia pakai?
Berita | 20 October 2021
Di Indonesia, Yamaha Lexi hadir dalam tiga pilihan varian, yakni Standar, S, dan S-ABS. Di lain sisi, Honda Vario memiliki varian CBS, CBS-ISS, dan Special Edition.
Komunitas | 20 October 2021
Tak hanya sekadar keliling kota menggunakan Honda BeAT, kegiatan kali ini dilakukan dengan aksi sosial untuk petugas layanan kesehatan masyarakat di dua lokasi.
Berita | 18 October 2021
Berikut OtoRider sajikan harga Honda CB150R Streetfire, Yamaha Vixion R, dan Suzuki GSX-S150 per Oktober 2021.
Berita | 14 October 2021
Yamaha Motor Taiwan baru saja merilis sebuah skutik MAXI terbaru bernama Force 155. Motor ini diluncurkan dengan desain kekar lengkap dengan setang telanjang layaknya skutik petualang.
Berita | 13 October 2021
Dealer Honda Jawa Barat yakni PT Daya Adicipta Motora (DAM) memberikan program potongan harga. Program potongan harga ini diberikan kepada setiap pembelian All New CB150R Streetfire.
Berita | 13 October 2021
Komunitas Rebel Owner Community (ROC) menggelar musyawarah besar pemilihan ketua umum baru periode 2021-2023.
Tips & Modifikasi | 12 October 2021
Mereka adalah Deus Ex Machina "Temple of Enthusiasm", Treasure Garage, Kedux Garage, dan AMS Motorcycle Garage. Nah, bagaimana hasil karya yang dituangkan masing-masing builder tersebut pada XSR 155?
Komunitas | 11 October 2021
Pengguna Yamaha WR 155R yang tergabung dalam komunitas WR Owners Indonesia (WOI) menggelar WR 155R Community Touring "trail adventure and friendship".
Komunitas | 10 October 2021
Setelah sebelumnya menggelar riding bareng dengan pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT), kini anggota komunitas diajak untuk mengikuti kegiatan bertajuk 'Ride & Camp, Ini Baru Laki'.
Tips & Modifikasi | 10 October 2021
Kondisi aspal yang rusak dan berlubang kerap di temukan di sejumlah ruas jalan di Indonesia. Keadaan ini tentunya membuat pengendara sepeda motor harus lebih bersiap untuk melintasinya.
Berita | 9 October 2021
Honda menjadi merek sepeda motor yang memimpin pasar industri roda dua di tanah air saat ini. Di awal tahun 2021 ini terdapat banyak produk yang diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM).
Tips & Modifikasi | 9 October 2021
Musim hujan membuat sejumlah pengendara harus lebih siap daripada berkendara di musim kering. Pasalnya jalanan yang basah membuat memiliki traksi yang sedikit lebih lemah dari biasanya.