Berita| 16 February 2025
Yamaha Mio 'old' sedang 'hype' di kalangan anak muda penggemar roda dua. Ditanggapi oleh Chemco, berdasarkan desain Den Dimas, dibuatlah pelek Sugooi.
Motor Listrik| 6 February 2025
Makin banyak motor listrik baru bermunculan dan jarak tempuh yang mumpuni jadi kunciannya. Salah satunya Indomobil eMotor Adora yang resmi dirilis pada Kamis (6/2).
Motor Listrik| 28 January 2025
Komponen pada motor listrik, utamanya adalah baterai, motor penggerak dan controller. Ternyata, , controller pun perlu dijaga agar motor bisa tetap digunakan,.
Berita| 28 January 2025
Namun, ternyata ada sebuah perubahan yang ditujukan guna memenuhi standar emisi EURO 5+. Lantas, apa yang membedakan antara knalpot R25 baru dan lama?
Berita| 25 January 2025
Salah satu yang diunggulkan dari motor ini adalah penggunaan mesin baru. Mesin tersebut pun diklaim sudah mengantongi standar emisi EURO 5+.
Berita| 24 January 2025
Bahkan, secara dimensi menjadi lebih lebar. Namun meski lebih lebar, motor tersebut justru diklaim lebih ramping. Nah, seperti apa perubahannya?
Berita| 24 January 2025
Meski memakai mesin terbaru, namun terdapat perbedaan keluaran tenaga dibandingkan R25 generasi sebelumnya. Lantas, berapa perbedaan keluaran tenaga serta torsi Yamaha R25 2025 dengan model lama?
Berita| 22 January 2025
Penggemar otomotif di Indonesia yang hobi menyambangi pameran bakal terpuaskan tahun ini. Pasalnya Seven Event selaku profesional exhibition organizer makin semangat menggelar pameran.
Berita| 21 January 2025
Pada Senin (20/1), bersamaan dengan peluncuran new sport model Yamaha R25, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) turut menampilkan jagoan sport naked mereka Yamaha MT-25 2025.
Berita| 20 January 2025
Mengusung nama New Yamaha MT-25, naked bike ini mendapatkan beberapa perubahan, khususnya di area mesin. Lantas, bagaimana spesifikasi mesin yang ditawarkan dari motor tersebut?
Berita| 20 January 2025
New Yamaha R25 2025 kini hanya ditawarkan dalam satu pilihan varian saja, yakni Anti-lock Braking System (ABS). Bagaimana perbandingan harganya?
Berita| 17 January 2025
Tak pernah mau jadi Brand Ambassador produk apa pun, namun Duta Modjo menerima menjadi Duta Besar Maka Cavalry, karena memenuhi syarat tertentu.
Berita| 16 January 2025
PT MForce Indonesia selaku distributor CFMoto di Indonesia mengakui jika salah satu backbone penjualan mereka dari brand tersebut didapuk oleh tipe Papio Series.
Berita| 6 January 2025
Produsen motor asal Tiongkok, QJ Motor bersiap masuk ke pasar Indonesia tahun ini. Tepatnya pada bulan Februari nanti, saat event Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 berlangsung.
Berita| 30 December 2024
Menarik membahas motor cruiser bobber QJ Motor SRV 250 2025 yang bakal dirilis pada Februari 2025. Ini karena meski gahar, tapi transmisinya tanpa kopling.