Sport| 19 July 2021
Marc Marquez terus menunjukkan peningkatan performa di gelaran MotoGP 2021. Sempat kesulitan usai kembali dari cedera, pembalap Repsol Honda ini perlahan memperlihatkan kemampuan terbaiknya.
Berita| 19 July 2021
Salah satu produk tersebut adalah Yamaha Lexi yang memiliki tiga varian, yakni standard, S, dan S ABS. Nah, kira-kira bagaimana spesifikasi dan banderol harga terbarunya?
Berita| 19 July 2021
Yamaha YZF-R7 merupakan motor sport full fairing terbaru dari pabrikan Iwata. Motor sport 700 cc ini sebelumnya diluncurkan untuk mengganti posisi Yamaha R6 yang dihentikan produksinya.
Sport| 19 July 2021
Aprilia telah menyebabkan banyak kehebohan belakangan ini dikarenakan keputusan pengemudinya. Tim pabrikan baru di MotoGP ini berkampanye secara agresif untuk Andrea Dovizioso untuk beberapa tes.
Sport| 18 July 2021
Pembalap Petronas Yamaha, Franco Morbidelli kemungkinan besar bakal absen dalam beberapa seri awal paruh kedua MotoGP 2021 akibat cedera. Kini, kabarnya posisi Morbidelli digantikan Cal Crutchlow.
Berita| 18 July 2021
Berikut daftar empat pemenang yang akan mewakili Jawa Barat di ajang AHM Best Student tingkat nasional.
Sport| 18 July 2021
Pembangunan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat semakin di percepat. Secara kumulatif, pembangunan sirkuit jalan raya ini sudah mencapai 80%.
Berita| 17 July 2021
Harley-Davidson pernah menguasai pasar motor cruiser Amerika di tahun 1990-an. Pabrikan asal Milwukee itu menjadi satu-satunya merek yang menguasai pasar karena belum memiliki pesaing.
Berita| 17 July 2021
Pihak Kepolisian tengah mempersiapkan mekanisme penggolongan Surat Izin Mengemudi C yang akan dibagi menjadi tiga yakni C, C1, dan C2. Lantas bagaimana dengan pengendara motor besar di atas 500 cc?
Berita| 17 July 2021
Korlantas Polri terus merampungkan persiapan aturan penggolongan surat izin mengemudi (SIM) C. Disebutkan persiapan penggolongan SIM C sudah menacapai 80 persen.
Berita| 16 July 2021
Bagi penggemar motor bebek, ada kabar gembira dari pabrikan sayap merah alias Astra Honda Motor. Pasalnya jaringan dealer Honda untuk daerah Jakarta-Tangerang tengah menghadirkan diskon Supra GTR 150.
Sport| 15 July 2021
Pembalap Repsol Honda, Pol Espargaro mencatatkan diri sebagai rider yang paling banyak terjatuh dalam sembilan seri terakhir. Pada paruh pertama MotoGP 2021, Espargaro terjatuh hingga 13 kali.
Berita| 15 July 2021
Secara desain, Honda CBF190X memiliki tampang yang kental dengan aura petualang. Nah, kira-kira bagaimana detail tampilan lengkapnya serta spesifikasi mesin yang ditawarkan?
Sport| 15 July 2021
Pemutusan kontrak lebih awal antara Maverick Vinales dengan Yamaha menjadi topik hangat disela-sela liburan musim panas. Oleh karenanya, Maverick Vinales ada di pasar bebas untuk tahun 2022.
Sport| 15 July 2021
Joan Mir merupakan pembalap yang berhasil memenangkan juara dunia MotoGP 2020. Meski demikian, di musim balap 2021, pembalap dengan nomor 36 itu berada cukup jauh dari puncak klasemen.