Berita| 13 December 2015
Harley Davidson semakin serius menggarap Softail Slim S dengan menambah jajaran Military Edition (ME) untuk pasar global. Desain terbarunya ini terispirasi dari Helikopter Perang Dunia II Amerika.
Berita| 13 December 2015
Untuk mempererat ikatan keluarga biker di seluruh Indonesia IMBI Djadoel menggelar kegiatan gathering bertajuk Pertamax Plus Enduro Biker Summit (PPEBS) 2015.
Komunitas| 12 December 2015
Untuk menghormati legenda balap tanah air, Ulah Adigung Project persembahkan kursi roda spesial bagi Tjetjep Heriyana pembalap Indonesia juara GP Macau 1970 yang kini lumpuh akibat cedera.
Tips & Modifikasi| 10 December 2015
Meski punya cerita yang cukup membuat bulu kuduk berdiri, namun kuda besi dua silinder ini punya dedikasi yang tinggi untuk mendidik para calon pembalap.
Berita| 10 December 2015
Isu mengenai denda tilang modifikasi yang mencapai Rp 24 juta tengah memanas belakangan ini. Lantas bagaimana tanggapan para modifikator mengenai peraturan baru tersebut?
Tips & Modifikasi| 9 December 2015
Mega Glodok Kemayoran (MGK) cukup identik dengan pusat penjualan spare part untuk berbagai jenis mobil. Namun sekarang juga ada toko untuk aksesori motor.
Sport| 9 December 2015
Senyum dan paras jelita gadis payung seolah meredam dan menenangkan pembalap yang lelah dan mungkin sempat mencium aspal sirkuit.
Tips & Modifikasi| 9 December 2015
Kawasaki Ninja 150RR lansiran 2013 silam ini sudah tidak asing lagi di dunia balap liar. Kabarnya, merupakan salah satu yang terkencang di Jakarta, atau bahkan mungkin Indonesia.
Sport| 8 December 2015
Pasca berlaga di seri terakhir Asia Dream Cup 2015 akhir pekan lalu, dua rider muda Indonesia, yakni M Febriansyah dan Yogha Dio melanjutkan kegiatannya di sirkuit Buriram, Thailand pekan ini.
Sport| 8 December 2015
Acara yang punya misi menghibur, pengucapan terimakasih pada fans Honda, serta perayaan ditutupnya musim balap 2015 adalah highlight acara ini.
Sport| 8 December 2015
Dengan menerjunkan dua pembalap andalannya, akhirnya (AHRT) mampu meraih posisi 3 besar tim balap terbaik pada yang ditutup di sirkuit Chang, Buriram, Thailand.
Sport| 7 December 2015
Rencana renovasi sirkuit Sentul secara besar-besaran jadi pemicu putra sulung dari pengusaha Asep Hendro ini untuk berencana meninggalkan balap garuk tanah.
Sport| 7 December 2015
Prestasi Andreas menarik antusiasme Team Suzuki Kagayama untuk memberikan kesempatan langka yaitu audisi pencarian riders tim tersebut yang diposisikan sebagai pembalap kelas Sport 600cc.
Sport| 7 December 2015
Bomed dari tim Pro Scooter Jakarta sukses keluar sebagai juara dalam kelas yang menggunakan Vespa bermesin 2-Tak ini.
Sport| 7 December 2015
Saugi yang akrab disapa Bomed ini tampil maksimal dengan berhasil menekuk lawan-lawannya yang bukan cuma lebih tua usianya tapi juga adalah para pembalap senior.