Berita| 7 June 2016
PT Piaggio Indonesia (PID), Agen Pemegang Merek untuk empat merek legendaris asal Italia Piaggio, Vespa, Moto Guzzi, dan Aprilia meresmikan dealer pertamanya di Solo
Sport| 6 June 2016
Ajang balap ketahanan Asia Dream Endurance Race (ADER) di sirkuit Suzuka, Jepang pada pada Minggu (5/6) menjadi pembuktian rider muda Indonesia untuk berprestasi.
Komunitas| 6 June 2016
Sebanyak 200 rider perwakilan klub Honda CBR dari Jawa Barat mengikuti All New Honda CBR 150R Track Day, ajang berbagi pengetahuan balap kepada komunitas.
Sport| 5 June 2016
Marquez dapat tambahan 20 poin menjadi 125 poin, meninggalkan Jorge Lorenzo dan mengambil alih pimpinan klasemen sementara dengan selisih 10 poin.
Sport| 5 June 2016
Tak diduga, para rider Spanyol yang berlaga di kandang tak mampu menahan gempuran Valentino Rossi pada MotoGP Catalunya, Spanyol 2016 ini.
Sport| 5 June 2016
Zarco dan Rins persembahkan kemenangan mereka untuk Luis Salom!
Sport| 5 June 2016
Bukan dengan mudah Navarro meraih kemenangan Grand Prix pertamanya. Start dari posisi kedua, lap-lap awal cukup ketat, ia malah melorot ke kelompok rider kedua.
Sport| 5 June 2016
Sesi pemanasan pada pagi hari di sirkuit Catalunya, hadapi seri ketujuh MotoGP musim 2017, dikuasai oleh Valentino Rossi.
Sport| 4 June 2016
Pascainsiden yang menghilangkan nyawa pembalap Moto2, Luis Salom pada Jumat (3/6) di sesi latihan bebas ke-2, maka layout sirkuit Catalunya, Barcelona, Spanyol dirombak.
Berita| 3 June 2016
Sebagai bentuk konsistensi dan komitmennya dalam menyiapkan tenaga muda terampil di dunia pendidikan, PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar Final Uji Kompetensi Teknik Sepeda Motor
Sport| 2 June 2016
Pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) akan memanfaatkan momentum putaran ketiga Asia Road Racing Championship (ARRC) 2016 untuk mengokohkan eksistensi pebalap Indonesia di kancah balap Asia
Berita| 2 June 2016
Apakah Honda yang baru saja merilis Supra GTR 150 juga akan menurunkannya di arena balap sebagai lawan Yamaha MX-King?
Berita| 2 June 2016
Yang namanya motor bebek Honda, sudah pasti identik dengan motor yang irit bahan bakar, nyaman dan bisa dipakai oleh siapa saja, termasuk kebutuhan ibu-ibu ke pasar atau pekerja commuter.
Berita| 2 June 2016
Perpaduan performa tinggi motor sport dan kenyamanan serta kepraktisan berkendara motor bebek pada motor terbaru Honda Supra GTR 150 diuji dalam grand touring berjarak sekitar 3.200 km.
Tips & Modifikasi| 2 June 2016
Menarik melihat tongkrongan modifikasi dari Honda Supra GTR 150 yang satu ini. Sebab, alih-alih menampilkan gaya sport, atau road race, oleh Honda motor bebek super ini justru bertampang motor turing.
10 jam yang lalu
11 jam yang lalu
18 jam yang lalu
19 jam yang lalu
3 hari yang lalu




















