Suzuki Raih Gelar Juara Dunia Balap Ketahanan Motor

Dipublikasikan : Rabu, 31 Agustus 2016 16:00
Penulis : Ilham Pratama

Kabar gembira bagi penggemar Suzuki hadir dari ajang balap ketahanan World Endurance Championship (WEC) 2016. Pasalnya, pabrikan berlogo huruf S tersebut sukses mengunci gelar juara musim ini.

Suzuki Raih Gelar Juara Dunia Balap Ketahanan Motor
Otorider hadir di WhatsApp Channel Follow

Kabar gembira bagi penggemar Suzuki hadir dari ajang balap ketahanan World Endurance Championship (WEC) 2016. Pasalnya, pabrikan berlogo huruf S tersebut sukses mengunci gelar juara musim ini.

Bermodal superbike GSX-R1000, Suzuki Endurance Racing Team yang diwakili Vincent Philippe, Anthony Delhalle dan Etienne Masson mengunci gelar juara lewat kemenangan di seri Oschersleben 8-Hour, Jerman akhir pekan lalu.

suzuki-wec98.jpg

Pencapaian Suzuki disempurnakan oleh tim privateer pengguna Suzuki lainnya, yakni April Motor Motors Events yang sukses bertengger di posisi tiga klasemen akhir WEC 2016.

Di Oschersleben sendiri, SERT menyelesaikan 309 lap dan finish di belakang tim GMT94 Yamaha yang menjadi runner up musim ini dengan hanya berselisih 1 poin saja. (otorider.com)

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.