Komunitas| 5 November 2016
Bertepatan dengan gelaran Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2016, Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) juga mengundang komunitas pecinta sepeda motor untuk hadir pada acara IMOS MotoFest.
Komunitas| 4 November 2016
OtoRider bekerjasama dengan Amara Pameran Indonesia (API) akan menggelar Fun Race MotoGymkhana sebagai salah satu supporting eventnya. MotoGymkhana ini akan diadakan pada akhir pekan 5-6 November.
Berita| 2 November 2016
Tak mau ketinggalan dari produsen roda dua asal Jepang lainnya. Di IMOS 2016, Kawasaki pajang line up motor-motor terbarunya.
Komunitas| 1 November 2016
Komunitas pecinta Yamaha, yakni V-ixion Owners Family” (VOF) Gorontalo merayakan hari jadi yang pertama dengan tema "Hancurkan Perbedaan Karena Kita Semua Bersaudara"
Berita| 1 November 2016
Tidak kurang dari 40 komunitras motor hadir dalam acara kopdar komunitas di Onebellpark Fatmawati, Jakarta Selatan (31/10).
Komunitas| 1 November 2016
Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2016 siap digelar 2-6 November 2016 nanti. Untuk memeriahkan acara ini, OtoRider bekerja sama dengan Amara Pameran Indonesia (API) akan menggelar Jamboride.
Komunitas| 31 October 2016
Salah satu kegiatan yang bisa dinikmati pengunjung ajang Indonesia Motorcycle Show 2016 (IMOS 2016) pekan ini di JCC, Senayan adalah adalah kegiatan MotoCustom yang menampilkan sederet karya dari buil
Berita| 31 October 2016
Yamaha Plasa Motor Tambun Selatan menggelar acara nonton bareng MotoGP sekaligus memperkenalkan produk terbaru apparel 46 Asia dan Yamalube RS4GP bersama komunitas motor pecinta Yamaha.
Berita| 28 October 2016
Ikatan Motor Indonesia (IMI) sukses menggelar workshop dan ujian bertajuk “Sharing Perspectives” yang diselenggarakan di Hotel Ambhara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Komunitas| 28 October 2016
Seperti tahun lalu, kota Malang, Jawa Timur ditunjuk sebagai lokasi final atau pamungkas gelaran Big Bang Suryanation Motorland 2016. Digelar pada Sabtu 29 Oktober 2016.
Komunitas| 27 October 2016
Bikers Brotherhood rayakan ulang tahun ke-28 lewat hajatan besar bertajuk Asia Africa Bikers Conference.
Berita| 27 October 2016
Setelah mengumumkan keluaran tenaga dan bobotnya di sela acara meet & greet Marc Marquez di Sentul Selasa (25/10) lalu, PT Astra Honda Motor (AHM) juga mengumumkan detail spesifikasi dari CBR250RR.
Sport| 27 October 2016
Juara dunia MotoGP 2016 Marc Marquez merayakan kemenangannya di musim balap MotoGP tahun ini bersama ribuan penggemarnya di sirkuit sentul, Jawa Barat (25/10).
Komunitas| 26 October 2016
Hampir tiap tipe sepeda motor di Indonesia memiliki komunitas masing-masing. Dan keduanya seolah tak bisa dipisahkan.
Sport| 26 October 2016
Juara MotoGP Australia, Cal Crutchlow yang pekan ini tengah berada di Jakarta punya pendapat tersendiri mengenai kondisi jalanan Ibu Kota tersebut.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu


















