Berita| 24 August 2017
Website resmi Yamaha Indonesia sudah menampilkan sosok skuter besar TMax DX sebagai varian baru yang akan meluncur.
Berita| 11 August 2017
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) meluncurkan dua produk baru Suzuki Address dan Suzuki Smash FI di hari kedua (11/8) Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) 2017.
Berita| 11 August 2017
Yamaha Indonesia masih menyimpan spesifikasi detail dari Yamaha TMax DX, namun sebenarnya di pasar Eropa, skuter besar ini bukanlah barang baru. Sehingga spesifikasi lengkap dari TMax DX sudah ada
Berita| 11 August 2017
Tiba-tiba, saat Otorider melihat website resmi Yamaha Indonesia, sosok TMax DX sudah muncul melengkapi deretan keluarga Yamaha Maxi di Tanah Air.
Berita| 3 July 2017
Belum lama ini PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) merilis skuter anyar mereka, Address Playful. Nah, skuter ini berbasis Address yang sudah dijual sejak 2014 silam.
Berita| 9 June 2017
Lewat ajang Jakarta Fair 2017 hari ini (9/6) PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) secara resmi meluncurkan dua produk skuter matik anyar mereka, Address Playful dan nex.
Berita| 7 June 2017
Penasaran akan detail skuter listrik Viar Q1? Tenang, kami punya beberapa foto detail dari Q1 yang sedikit banyak bisa membeberkan spesifikasi dari skuter tersebut.
Komunitas| 10 May 2017
Ajang kumpul Yamaha Maxi (NMax, XMax dan TMax) berjuluk #MAXIYAMAHADAY akhirnya sampai juga di ranah Sumatera. Tepatnya, event gathering komunitas dan pengguna MAXI Yamaha itu dipusatkan di Medan
Berita| 8 May 2017
Sejak dikenalkan lewat ajang IMOS 2016 lalu, Yamaha Xmax sudah menjadi incaran para penggemar skuter premium di Indonesia.
Komunitas| 2 May 2017
Semakin besarnya animo para pengguna Yamaha Maxi series, yang saat ini terdiri dari NMax dan TMax membuat PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menggelar kembali ajang #MaxiYamahaDay.
Berita| 28 April 2017
Kemarin (27/4) PT Astra Honda Motor (AHM) resmi mengisi pasar skuter premium bertampang Eropa lewat kehadiran SH150i. Tujuannya, untuk menggempur segmen yang hanya ditempati oleh Piaggio Medley S.
Berita| 21 April 2017
Berdasarkan data Asosiasi Industri Sepedamotor Indonesia (AISI), sejak dirilis pertama kali pada September 2006 hingga Maret 2017, skuter matik yang populer di Indonesia ini telah terjual 9,5 juta.
Berita| 14 April 2017
Belum lama ini, Yamaha Thailand merilis skuter anyar berjuluk Yamaha QBix 125. Hmm, kalau dijual di Indonesia bisa jadi pesaing Honda New Scoopy nih.
Berita| 30 March 2017
Honda New Scoopy resmi diluncurkan di Jakarta pada Rabu (29/3). Sebagai generasi ke-3 dari skuter bertampang retro tersebut langsung ditantang oleh Yamaha Fino Grande
Berita| 30 March 2017
Honda Scoopy baru resmi mengaspal di Indonesia pada Rabu (29/3), dalam merilis edisi ke-3 dari skuter bertampang retro ini, Honda mengklaim ada tiga elemen kunci. Apa saja?
14 jam yang lalu
16 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu



















