Berita| 4 November 2017
Shell Lubricants Indonesia telah memberangkatkan dua pelanggan untuk meyaksikan langsung ajang MotoGP 2017 di Motegi, Jepang. Siapa dua orang yang beruntung itu?
Berita| 2 November 2017
Hadirnya Vespa 946 RED, untuk mendukung aktivitas Global Find dalam memperjuangkan penyakit mematikan di dunia.
Berita| 2 November 2017
Gaikindo akan menghadirkan pameran khusus kendaraan komersial dengan label Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2018 (1– 4 Maret), di Jakarta Convention Center.
Sport| 29 October 2017
Team Suzuki Ecstar MotoGP yakin untuk bisa memperoleh podium terbaik di Malaysian GP yang diselenggarakan di Sepang International Circuit, Malaysia (28-29/10).
Berita| 28 October 2017
Kawasaki akhirnya memajang motor klasik Kawasaki Z900RS di Tokyo Motor Show 2017, pengganti Kawasaki W800 yang sudah tidak diproduksi lagi. Z900RS dikembangkan dari basis Kawasaki Z900.
Berita| 27 October 2017
Pertama kali konstruksi tiga roda ditanamkan pada motor sport, inilah Yamah Niken!
Berita| 27 October 2017
Terdata, dari 350 AHASS yang beroperasi di Jakarta Tangerang, jumlah mekanik 2.100 yang setiap hari rutin lakukan perawatan dan perbaikan.
Berita| 25 October 2017
Belum lama ini PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing meluncurkan Mio S. Hanya beberapa hari setelahnya, giliran PT. Astra Honda Motor hadirkan Honda BeAT teranyar. Apakah ini langkah penghadangan?
Berita| 24 October 2017
Guna mengejar target penjualan BeAT series yang mencapai 1,9 juta pertahun, Honda segarkan tipe Pop. Seperti apa model penyegarannya?
Komunitas| 23 October 2017
Menyambut Satu Dekade usia Vixion, Yamaha Indonesia gelar touring bareng komunitas.
Berita| 20 October 2017
Model klasik kekinian yang ada pada All New Honda Scoopy bisa menjadi daya tarik. Kini Anda bisa memilikinya dengan hanya mengeluarkan dana awal Rp 1,6 juta.
Berita| 20 October 2017
Yamaha Mio terbaru bertitel S yang baru saja diluncurkan beberapa waktu lalu (14/10), memang ditujukan untuk segmen perempuan. Namun, Pria juga layak mengendarainya, begini penjelasan Yamaha.
Berita| 19 October 2017
Isyana Sarasvati doyan naik skutik? Ah, ternyata penyanyi berparas ayu ini dipilih Yamaha untuk menjadi brand ambassador Mio S Tubeless & Ban Lebar 125 cc Blue Core.
Berita| 19 October 2017
Belum lama ini PT Astra Honda Motor menyegarkan varian 'bebek' Revo X. Harga yang ditawarkan ternyata beririsan dengan skutik Suzuki Address Playful, mana yang Anda pilih?
Berita| 18 October 2017
Pasar Indonesia memang menjadi surga bagi peminat skutik, baik itu di kelas menengah hingga premium. Inilah merek skutik paling laris di Indonesia.
20 jam yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu




















