Berita| 23 December 2016
Dengan latar belakang potensialnya pasar auto aftermarket ASEAN inilah yang menggerakkan Tarsus Group Plc dan Nine Events untuk menyelenggaraan AutoPro Indonesia pada 23-25 Februari 2017 mendatang.
Berita| 23 December 2016
Kabar kurang sedap datang bagi Anda penggemar motor Suzuki di Indonesia di akhir tahun ini. Sebab setidaknya, akan ada dua model yang tutup usia penjualannya di Indonesia.
Tips & Modifikasi| 23 December 2016
Saat ini di media sosial lokal maupun internasional tengah mewabah klakson 'Telolet' dengan tagline 'Om Telolet Om'. Meski aslinya klakson bus, tapi bisa dipakai di motor.
Berita| 23 December 2016
Salah satu yang menarik perhatian Otorider.com dalam sesi gathering Suzuki kemarin (21/12) adalah gambar sketsa dari sport fairing GSX-R150 yang ditampilkan dalam slide show pengenalan sport fairing t
Berita| 22 December 2016
Mau membeli motor Yamaha ? Tapi bingung harganya? Sabar, kali ini Otorider akan memberitahukan daftar harga motor Yamaha yang terbaru pada bulan Desember ini.
Berita| 22 December 2016
Ada kabar gembira bagi Anda pecinta motor Suzuki, khususnya yang menantikan skuter matik terbaru mereka. Pasalnya, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) tengah menyiapkan versi terbaru dari Nex.
Tips & Modifikasi| 22 December 2016
Entah siapa yang memulai, wabah modifikasi motor berbasis mesin tidur, alias Cub selalu up to date. Bahkan cenderung on fire.
Berita| 22 December 2016
Sejak dibukanya sistem inden online pada Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 sejak awal November lalu, hingga pertengahan Desember 2016 ini, PT Suzuki Indomobil Sales sudah mengantungi sekitar 500 pesanan.
Tips & Modifikasi| 21 December 2016
Selain bisa melihat dari Malfunction Indicator Lamp (MIL) yang ada di spidometer, untuk mengetahui kerusakan pada sistem injeksi, bisa menggunakan diagnostic tools injeksi khusus.
Komunitas| 21 December 2016
Kesadaran keselamatan berkendara bisa dilakukan siapa saja. Termasuk anggota komunitas motor. Seperti beberapa komunitas motor berikut yang coba mengampanyekan kesadaran safety riding pada masyarakat
Tips & Modifikasi| 21 December 2016
Royal Enfield memperkenalkan serangkaian koleksi apparel dan aksesoris yang kini tersedia di gerai ekslusifnya di Pondok Indah Mall 2
Berita| 20 December 2016
Berikut daftar harga motor Honda yang terbaru pada bulan Desember.
Tips & Modifikasi| 19 December 2016
Blacksweet salah satu bengkel jok motor yang berlokasi di jalan Depnaker Rt. 09 Rw. 05 No 2 Kampung Makassar, Jakarta Timur kerap dikenal sebagai pendukung motor-motor juara kontes modifikasi.
Berita| 19 December 2016
Main dealer Honda Jabar, Jakarta dan Banten mengajak ratusan komunitas CBR untuk mencoba langsung All New CBR250RR di sirkuit Sentul, Jawa Barat (18/12) dalam acara bertajuk CBR250RR Fun Race.
Komunitas| 18 December 2016
Banyak pihak yang beranggapan jika anggota komunitas motor kerap ugal-ugalan dan arogan di jalan. Terutama saat turing. Hal ini diperparah dengan banyaknya geng motor.
1 jam yang lalu
5 jam yang lalu
20 jam yang lalu
23 jam yang lalu
1 hari yang lalu




















