Berita | 22 October 2020
Kawasaki Ninja ZX-25R tentunya menggebrak pasar motor sport 250 cc dengan mesin 4-silindernya. Setelah versi fairing mengaspal, pabrikan hijau itu pun digosipkan dengan model telanjang alias nakednya.
Sport | 20 October 2020
Kawasaki berhasil memenangkan Kejuaraan Pabrikan pada hari terakhir ajang balap WorldSBK 2020. Kemenangan ini pun sekaligus melengkapi gelar juara dunia yang diraih oleh Jonathan Rea.
Tips & Modifikasi | 19 October 2020
Produsen knalpot lokal yakni Aitech Racing meluncurkan produk barunya. Kali ini produk yang diperkenalkan merupakan knalpot untuk Kawasaki Ninja 150 RR.
Berita | 18 October 2020
Royal Enfield tengah diisukan soal motor barunya yang memiliki gaya sebuah cruiser. Kabarnya motor ini diinspirasikan dari motor konsepnya yakni KX Concept yang diperkenalkan 2018 lalu.
Berita | 18 October 2020
Main dealer Honda Jakarta-Tangerang, PT Wahana Makmur Sejati hadirkan promo perawatan sepeda motor. Kali ini promo ini diberikan sedikit berbeda yakni dikhususkan untuk motor matic.
Berita | 17 October 2020
Suzuki Motor of Amerika mengeluarkan kampanye penarikan kembali atau recall terhadap produk GSX-250R. Laporan menyebutkan recall kali ini disebabkan oleh masalah pencahayaan.
Berita | 8 October 2020
Kawasaki merupakan satu di antara empat pabrikan motor Jepang yang kerap menghadirkan sejumlah gebrakan produk. Berapa harga banderol terbarunya pada bulan Oktober 2020 ini?
Berita | 8 October 2020
Kawasaki sukses melakukan uji coba pada produk terbarunya yang berbeda dari biasanya. Jika biasanya raksasa hijau itu membuat motor sport, kali ini mereka membangun sebuah helikopter.
Berita | 7 October 2020
Pabrikan motor di Indonesia banyak dikuasai 4 merek besar yakni Honda, Yamaha, Kawasaki, dan Suzuki. Di antara ketiganya, Suzuki dikenal sebagai pabrikan yang memberikan harga paling terjangkau.
Berita | 2 October 2020
Yamaha menyatakan saat ini di masa pandemi Covid-19 dan PSBB lanjutan di Jakarta membawa dampak kepada konsumen. Salah satunya adalah perpindahan transportasi alternatif menggunakan motor pribadi.
Berita | 2 October 2020
Momotor.id merupakan situs jual beli motor yang saat ini tengah menawarkan sejumlah program terbaru. Di antaranya adalah program unidan 'Badai Hadiah' yang didukung oleh Adira Finance dan Yamaha.
Berita | 1 October 2020
Kawasaki Ninja ZX-25R sempat menghebohkan dunia otomotif karena kehadirannya di pasar Indonesia. Hal tersebut dikarenakan spesifikasi motor sport 250 cc ini yang memiliki mesin 4-silinder.
Motor Listrik | 22 September 2020
Baterai Graphene merupakan baterai jenis baru yang dikembangkan untuk dapat merevolusi penggunaan kendaraan listrik. Teknologi baru ini memungkinkan pengisian ulang hingga penuh dalam waktu 15 detik.
Berita | 22 September 2020
Kawasaki Z1000 merupakan salah satu produk premium dan menjadi pilihan populer beberapa penggemar sepeda motor. Saat ini terdapat pabrikan yang mengkloning motor tersebut yakni Yamax 400.
Berita | 21 September 2020
Kawasan Wisata Puncak, Cisarua, Bogor, kerap menjadi destinasi rekreasi para pecinta sepeda motor. Akan tetapi demi mencegah penularan virus Corona, Bupati Bogor memberlakukan pembatasan pengunjung.
1 jam yang lalu
5 jam yang lalu
4 hari yang lalu
5 hari yang lalu
5 hari yang lalu