Berita| 5 December 2020
Suzuki Katana merupakan motor bergaya retro yang legendaris dengan kapasitas mencapai 1.000 cc. Motor yang satu ini pernah dipamerkan untuk pasar Indonesia pada ajang GIIAS 2019.
Berita| 5 December 2020
Yamaha All New Aerox secara resmi diluncurkan di Indonesia pada beberapa pekan lalu. Otomatis, motor dengan gaya sporty itu pun langsung di distribusikan ke sejumlah wilayah.
Berita| 5 December 2020
Supra X 125, Supra GTR 150, dan Revo merupakan beberapa produk motor bebek yang masih dihadirkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) di Indonesia.
Berita| 4 December 2020
Pasar motor trail di Indonesia kini semakin beragam karena kehadiran produk dari Kawasaki, Honda, dan Yamaha. Dari keempat pabrikan besar, hanya Suzuki yang belum menjual motor trail secara masal.
Berita| 4 December 2020
Gear 125 menjadi skutik anyar yang dihadirkan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) ke Tanah Air beberapa waktu lalu.
Berita| 3 December 2020
Yamaha All New NMax 155 secara resmi meluncur di negeri tetangga, yakni Malaysia. Skutik Maxi itu menyusul di negara tersebut setelah Thailand dan tentunya Indonesia.
Berita| 3 December 2020
Kawasaki dan Yamaha misalnya yang memiliki jagoannya di segmen motor sport klasik, yakni W175 dan XSR155. Lantas, berapa banderol harga terbaru serta spesifikasi kedua motor tersebut?
Berita| 3 December 2020
Freestyler jawara Asia, Wawan Tembong dan pembalap senior motocross, Akbar Taufan berkesempatan membagi pengetahuan tentang teori dan praktik teknik riding Yamaha WR 155R.
Berita| 2 December 2020
Pabrikan motor Honda baru saja memberikan sejumlah pembaruan pada dua motor petualangnya, yakni CRF300 Rally dan CRF300L.
Berita| 2 December 2020
Gear 125 menjadi skutik terbaru yang dihadirkan PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) ke Indonesia. Skutik tersebut hadir dengan dua pilihan varian, yakni Standard dan S-Version.
Berita| 2 December 2020
Kawasaki Jepang memperkenalkan Ninja 250 FI tahun 2021 dengan livery yang disegarkan. Kali ini livery tersebut mengambil desain dari Kawasaki Racing Team (KRT).
Berita| 1 December 2020
Berikut OtoRider sajikan daftar harga lengkap Honda BeAT, Genio, dan Scoopy per Desember 2020.
Berita| 1 December 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) memiliki sejumlah tipe dan model motor yang cukup beragam untuk ditawarkan kepada pasar Indonesia. Mulai dari segmen matic, bebek, hingga sport.
Berita| 1 December 2020
Pabrikan motor Honda digosipkan tengah menyiapkan produk skutik terbarunya, yakni PCX 160. Kabarnya, motor ini bakal memiliki tampilan mirip dengan PCX 125 yang baru saja diluncurkan di Eropa.
Berita| 1 December 2020
Aprilia Tuono V4 1100 Factory 2020 secara resmi meluncur di Malaysia. Motor naked berkapasitas besar ini pun langsung menjadi pesaing Ducati Streetfighter V4.
6 hari yang lalu
3 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu
















_jakarta_raya_chapter_2025_5qlo.webp)

_merayakan_hari_jadinya_yang_pertama_2025_0tdq.webp)

