Berita| 5 May 2017
Bukan hanya motor, PT Astra Honda Motor (AHM) juga menjual beragam produk pendukungnya seperti oli. Dan belum lama ini, Honda merilis AHM Oil
Tips & Modifikasi| 4 May 2017
Model baru Honda Scoopy tampil makin unik dengan penggunaan pelek dan ban berdiameter 12 inci. Tapi kabar baiknya, bagi Anda pengguna Scoopy lawas, bisa kok mengaplikasikan roda baru tersebut.
Tips & Modifikasi| 3 May 2017
Sama seperti generasi sebelumnya, Honda New Scoopy yang baru meluncur akhir Maret lalu juga terbilang asyik dimodifikasi.
Sport| 2 May 2017
Duet rider Astra Honda Racing Team (AHRT), yakni Andi “Gilang” Farid Izdihar dan Dimas Ekky Pratama mencetak prestasi membanggakan dengan merebut CEV Championship 2017 di sirkuit Albacete, Spanyol
Berita| 30 April 2017
Komunitas motor bukan melulu harus berhubungan dengan mesin, atau acara kumpul-kumpul yang berhubungan dengan hiburan semata.
Berita| 28 April 2017
Kemarin (27/4) PT Astra Honda Motor (AHM) resmi mengisi pasar skuter premium bertampang Eropa lewat kehadiran SH150i. Tujuannya, untuk menggempur segmen yang hanya ditempati oleh Piaggio Medley S.
Berita| 27 April 2017
Honda SH150i skuter yang sudah lama dikenal di Eropa yang hadir dengan desain elegan, serta lincah dan nyaman dikendarai diberbagai kondisi jalan perkotaan.
Berita| 26 April 2017
Skuter listrik Gesits hadir pada ajang Musyawarah Nasional (MUNAS) Himpunan Pengusaha Alumni (HIPA) ITS 2017 di Nifarro Park, Jakarta Selatan pada tanggal 22 April 2017.
Komunitas| 25 April 2017
23 April 2017 lalu, Taman Candra Wilwatikta di Pandaan di Jawa Timur tiba-tiba dibanjiri ribuan Honda CB150R StreetFire.
Sport| 19 April 2017
Pembalap Indonesia yang tergabung dalam Astra Honda Racing Team (AHRT), Dimas Ekky Pratama dan Andi Farid Izdihar atau yang biasanya dikenal sebagai Andi Gilang siap hadapi CEV 2017
Berita| 18 April 2017
Agresif! Hal itu yang langsung terpikir saat PT Astra Honda Motor (AHM) meluncurkan New Honda Vario 150 dengan warna baru dan New Honda Vario 125 dengan kombinasi warna dan grafis stripe terbaru
Berita| 18 April 2017
Setelah sukses mengekspor produk-produk global seperti Yamaha R25, R3 dan NMax, kini PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing ( YIMM) secara resmi memulai ekspor pada produk baru mereka XMax ke Eropa.
Berita| 17 April 2017
Akhir bulan lalu, PT Astra Honda Motor (AHM) telah merilis edisi terbaru dari skuter bertampang retro mereka, New Scoopy di Jakarta. Kemudian menyusul wilayah lain di Indonesia. Tak terkecual Jawa Bar
Berita| 16 April 2017
Di Jawa Barat, ternyata penyelenggaraan ajang balap bisa menjadi salah satu sarana untuk promosi dari motor-motor kelas bebek.
Berita| 16 April 2017
Belum sepekan PT Astra Honda Motor (AHM) menyegarkan penampilan dari bebek super mereka, Honda Supra GTR150, kini (16/4) giliran motor sport fairing Honda CBR150R yang tampil semakin segar
12 jam yang lalu
18 jam yang lalu
20 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















