Tips & Modifikasi | 27 December 2020
Potensi bahaya di antaranya dapat terjadi ketika pengendara menggunakan earphone untuk sekadar mendengarkan musik saat berkendara.
Sport | 17 December 2020
Fabio Quartararo menduga tahun 2021 akan menjadi musim yang sangat berbahaya bagi Yamaha. Karena entah pabrikan yang satu ini akan kembali jatuh atau kembali meningkat dari musim ini.
Komunitas | 1 December 2020
Ontahood Moto Adventure kembali mengadakan kegiatan motoran untuk menikmati keindahan alam. Kali ini, lokasi yang dituju adalah area obyek wisata alam di Bukittinggi, Sumatera Barat.
Berita | 30 November 2020
Memodifikasi knlapot standaran pabrik dengan menggunakan merek aftermarket banyak dilakukan. Ternyata memodifikasi knalpot standar menjadi racing bisa berpengaruh terhadap psikologis pengendara.
Berita | 28 November 2020
Ikatan Motor Indonesia (IMI) secara resmi meluncurkan buku dan video Panduan Berkendara Sepeda Motor Berkelompok. Peluncuran dilakukan di Gedung MPR RI, Jakarta Pusat, Sabtu (28/11).
Sport | 23 November 2020
Hasil kurang memuaskan didapatkan oleh pemegang gelar juara dunia MotoGP 2020, Joan Mir. Menjalani seri penutup MotoGP Portugal, Mir harus mengakhiri balapan lebih cepat.
Berita | 22 November 2020
Beberapa waktu lalu terjadi konflik yang melibatkan pengemudi Daihatsu Ayla terhadap pengendara Honda CBR1000RR SP. Konflik tersebut diketahui karena pengendara motor menggunakan knalpot racing.
Berita | 19 November 2020
Piaggio MP3 500 HPE Sport Advance dilengkapi oleh sebuah fitur yang memudahkan penggunanya yakni gigi mundur. Gigi mundur ini dijelaskan memudahkan pengendara dalam memarkirkan motor.
Tips & Modifikasi | 6 November 2020
Nah, sejumlah pengendara seringkali ditemui menyalakan fitur tersebut saat kondisi hujan. Apakah hal ini dibenarkan?
Komunitas | 27 October 2020
Komunitas GSX Community Nusantara (GCN) adakan ajang One Make Race (OMR) khusus bagi member GCN.
Tips & Modifikasi | 26 October 2020
Menyalakan lampu hazard di waktu yang tidak tepat tentunya akan membingungkan pengendara di sekitar. Lantas, kapan fitur ini boleh digunakan?
Berita | 25 October 2020
Keselamatan tentunya harus menjadi perhatian setiap pengendara sepeda motor. Terutama saat mengisi bahan bakar di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU).
Sport | 12 October 2020
Valentino Rossi mengalami nasib kurang beruntung pada MotoGP Prancis yang berlangsung di sirkuit Le Mans. Pasalnya pembalap Italia itu terjatuh di tikungan pertama di lap pertama.
Berita | 12 October 2020
PT Piaggio Indonesia menghadirkan berbagai model Vespa ke Tanah Air, salah satunya adalah Vespa Sprint 150. Lantas, bagaimana dengan skema cicilannya?
Komunitas | 12 October 2020
Pengguna Suzuki GSX 150 Series yang tergabung dalam komunitas Suzuki GSX Owner Indonesia (SUGOI) adakan family gathering dan kopdar gabungan (Kopdargab) plat AG.