Berita | 18 April 2023
Sebagai upaya bersaing di era elektrifikasi, BMW Motorrad dikabarkan tengah mempersiapkan motor listrik terbarunya.
Berita | 3 March 2023
Wuling yang terkenal dengan produsen mobil dikabarkan akan meluncurkan sepeda motor pertamanya, yang bernama Serpol.
Berita | 29 January 2023
Umumnya menggunakan per ulir (keong), namun KTM sudah membuat paten untuk per daun di motor.
Berita | 7 December 2022
Produk Anak Bangsa ini memiliki kemampuan lebih dari sekadar penetran, tetapi juga berbagai fungsi .
Berita | 7 March 2022
Honda Motorcycle and Scooters India telah beberapa kali megajukan paten desain. Pabrikan raksasa motor Jepang di India itu telah mendaftarkan beberapa paten, termasuk Honda CRF190L.
Motor Listrik | 26 February 2022
Yamaha dikabarkan tengah menyusun dua paten berbeda pada pusat penggerak yang berbeda. Keduanya menampilkan Yamaha TMax dengan menggunakan penggerak hybrid yang membantu crankshaft.
Berita | 8 January 2022
Hal ini diketahui berdasarkan gambar paten yang beredar di sosial media. Produk anyar tersebut disinyalir bakal mengusung mesin 125 cc. Lantas, seperti apa tampilannya?
Motor Listrik | 30 November 2021
Kawasaki telah mengumumkan rencananya untuk beralih ke hibrida dan listrik pada tahun 2035. Dalam perjalanan itu, terdapat 10 model motor listrik dan hibrida hingga tahun 2025.
Berita | 8 November 2021
Beberapa pekan lalu, Kawasaki resmi merilis Z650RS di beberapa negara. Kini pabrikan hijau itu kembali digosipkan soal motor baru yang lebih ringan yakni Z400RS.
Motor Listrik | 20 October 2021
Kawasaki telah memulai projek pengembangan motor hybrid sejak pengajuan paten pada Juli 2019. Kemudian pada November 2021, pabrikan hijau ini memberikan gambaran kemajuannya lewat video singkat.
Motor Listrik | 5 October 2021
Gesits merupakan merek motor buatan Indonesia yang menghadirkan produk berpenggerak listrik. Merek yang sudah hadir di Indonesia selama beberapa tahun ini tampaknya akan meluncurkan produk terbaru.
Berita | 1 October 2021
Produk motor baru selalu ditunggu-tunggu para pecinta roda dua. PT Astra Honda Motor (AHM) pun memberi kabar bahwa terdapat satu produk baru yang akan meluncur di Indonesia.
Berita | 24 September 2021
Piaggio Group memenangkan tuntutan atas hak paten teknologi dari Piaggio MP3 dengan Peugeot Metropolis. Pengadilan Yudisial Paris dan Pengadilan Milan menyatakan peugeot Motocycles bersalah.
Berita | 17 July 2021
Harley-Davidson pernah menguasai pasar motor cruiser Amerika di tahun 1990-an. Pabrikan asal Milwukee itu menjadi satu-satunya merek yang menguasai pasar karena belum memiliki pesaing.
Berita | 8 July 2021
Pemerintah Provinsi Bali tengah memberikan relaksasi pajak kendaraan bermotor. Pajak yang mendapatkan relaksasi hadir dalam beberapa bentuk.