Berita| 16 December 2015
Pabrikan motor Honda dikenal gemar merilis motor-motor bergenre campuran, alias crossover. Kali ini, mereka menyiapkan produk yang baru.
Sport| 15 December 2015
Dengan kewajiban penggunaan single ECU, maka semua referensi mengenai Factory dan Open Class sudah dihapus dari regulasi.
Sport| 15 December 2015
Menjadi brand suspensi dengan performa tinggi di Indonesia, Ohlins Indonesia beri dukungan yang tak nanggung bagi tim-tim balap!
Tips & Modifikasi| 15 December 2015
Skuter asal Taiwan, SYM tipe GTS 250i merupakan salah satu andalan armada polisi di beberapa negara Eropa. Dan di Indonesia, penggemar GTS 250i coba menerjemahkan tema motor polisi Eropa tersebut.
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Honda Blade 125 andalan Tri Agung Setya Pamungkas ini boleh dibilang jadi salah satu yang paling berani di kelasnya!
Sport| 14 December 2015
Menjelang musim balap 2016, bocoran regulasi balap bertitel Kejuaraan Nasional mulai terkuak. Seperti dilansir oleh Tomy Huang dari Bintang Racing Team.
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Musim hujan seperti sekarang ini, ban menjadi salah satu faktor penunjang keselamatan yang cukup krusial saat berkendara motor. Namun, ada yang harus diperhatikan saat memilih ban, yakni ukurannya.
Berita| 13 December 2015
Untuk mempererat ikatan keluarga biker di seluruh Indonesia IMBI Djadoel menggelar kegiatan gathering bertajuk Pertamax Plus Enduro Biker Summit (PPEBS) 2015.
Berita| 13 December 2015
Pertamina meresmikan SPBU dengan konsep Pasti Prima. Yap, konsep tersebut memberikan solusi untuk segala kebutuhan konsumen mulai dari makanan ringan, pokok, sampai jasa pengiriman.
Berita| 12 December 2015
Klub Yamaha Vixion se-Jabodetabek berkumpul di panti asuhan Putra Utama 3 di daerah Tebet, Jakarta Selatan. Acara yang dinaungi oleh Yamaha Indonesia Motor Manufacturing ini bertajuk Kopdar Gabungan A
Tips & Modifikasi| 12 December 2015
Tidak sedikit aksesoris yang ditawarkan produsen untuk para penunggang motor sport fairing 250 cc. Salah satunya adalah body kit untuk memepercantik motor seperempat liter tersebut.
Berita| 11 December 2015
PT Pertamina (Persero) kembali memberikan terobosan baru dalam pengelolaan SPBU dengan konsep baru yaitu SPBU Pasti Prima. Konsep baru ini diharapkan mampu lebih memanjakan konsumen.
Tips & Modifikasi| 11 December 2015
Bagi Anda yang mau tampilan Yamaha MT-25 kesayangan makin kece. Bisa juga nih pakai aksesoris kepunyaan Yamaha R25.
Tips & Modifikasi| 11 December 2015
Dengan desain yang klasik, para penggemar Vespa tak melulu memodifikasinya dengan aliran retro klasik. Kini berkembang tren modifikasi Vespa modern dengan aliran racing style.
Tips & Modifikasi| 10 December 2015
Meski punya cerita yang cukup membuat bulu kuduk berdiri, namun kuda besi dua silinder ini punya dedikasi yang tinggi untuk mendidik para calon pembalap.
16 jam yang lalu
22 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















