Berita| 18 February 2021
Honda CBR600RR secara resmi dipasarkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) di tanah air beberapa waktu lalu. Motor supersport ini tentunya langsung berhadapan dengan Kawasaki Ninja ZX-6R.
Sport| 18 February 2021
Monster Energy Yamaha telah meluncurkan tim balapnya di musim 2021. Seperti telah banyak diberitakan, pabrikan ini mengandalkan Maverick Vinales dan Fabio Quartararo.
Berita| 18 February 2021
Ninja 250 menjadi salah satu produk andalan PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI). Meski telah meluncurkan Ninja ZX-25R dengan mesin 250 cc 4-silinder, Ninja 250 2-silinder masih tetap dipasarkan.
Berita| 17 February 2021
Pabrikan motor Honda merilis All New CB350RS di pasar roda dua India. Motor ini disebutkan mendapat berbagai pembaruan, khususnya di segi fitur.
Berita| 17 February 2021
Honda CBR600RR merupakan motor supersport terbaru yang dipasarkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Motor yang diluncurkan kemarin ini dijual dengan harga Rp 550 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Berita| 16 February 2021
Royal Enfield resmi merilis produk terbarunya ke Indonesia, yakni Meteor 350. Nah, kira-kira bagaimana detail spesifikasi lengkapnya?
Motor Listrik| 15 February 2021
Bukan sebarang skuter listrik, Rion RE90 ini adalah yang terkencang di dunia dan kini sudah hadir di Indonesia. Tak main-main, skuter ini bisa dibesut sampai 128 km/jam! Berapa kira-kira harganya?
Berita| 15 February 2021
Lantas, berapakah banderol harga terbaru dari Kawasaki KLX150, Honda CRF150L, dan Yamaha WR 155R per Februari 2021 ini?
Sport| 14 February 2021
Wakil juara dunia Moto2 yakni Luca Marini akan memulai musim perdananya di kelas utama. Adik tiri Valentino Rossi itu akan mengendarai Ducati Desmosedici GP19.
Berita| 14 February 2021
Yamaha XSR155 dan Kawasaki W175 merupakan produk motor bergaya klasik dengan kapasitas mesin di bawah 250 cc. Lantas, bagaimana detail spesifikasi serta banderol harga terbarunya?
Berita| 13 February 2021
Keduanya pun memiliki andalan masing-masing, Honda dengan Supra GTR 150 dan Yamaha mengusung MX King 150. Berapa harga terbarunya saat ini?
Tips & Modifikasi| 12 February 2021
All New Honda PCX 160 resmi meluncur di awal 2021. Skutik pesaing Yamaha NMax 155 ini tak hanya hadir dengan tampilan standar, namun juga versi modifikasinya.
Sport| 11 February 2021
Tim pabrikan Ducati telah memperkenalkan motor Desmosedici GP terbarunya untuk musim 2021. Lantas, bagaimana spesifikasi motor yang bakal digunakan?
Berita| 10 February 2021
All New Honda PCX 160 menjadi produk anyar yang dirilis di 2021 oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Nah, kira-kira bagaimana detail tampilan lengkapnya?
Sport| 10 February 2021
Tim pabrikan Ducati akhirnya merilis livery terbaru untuk ajang MotoGP 2021. Tak hanya itu, merek asal Italia ini pun turut memperkenalkan dua pembalapnya, yakni Jack Miller dan Francesco Bagnaia.
5 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu




















