Berita| 27 January 2017
Seru! Itu yang dirasakan penikmat sepeda motor Tanah Air di awal 2017 ini. Bagaimana tidak, setidaknya ada dua motor baru di kelas yang sama, yakni sport fairing 150 cc yang muncul nyaris berbarengan.
Berita| 26 January 2017
Hong Leong Yamaha Malaysia pekan lalu merilis produk anyar mereka di segmen skuter matik low end berjuluk Ego Solariz. Tampangnya familiar? Yup, di Indonesia, motor ini dikenal sebagai Mio M3.
Berita| 25 January 2017
Baru saja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing meluncurkan All New R15 di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat. Inilah impresi pertama kami.
Berita| 23 January 2017
Berubah total! Itu yang ingin ditunjukan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada andalannya di segmen sport fairing, Yamaha All New R15.
Berita| 14 January 2017
Belum lama ini, Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengajak Otorider.com untuk merasakan pengalaman pertama kali untuk bercengkrama lebih akrab dengan Yamaha Aerox 155 VVA S Version
Berita| 14 January 2017
Sejak pertama kali diluncurkan pada Agustus 2006 silam, sosok skuter matik yang identik dengan Agnes Monica, Honda Vario series telah menjadi trendsetter di kelasnya. Terbukti dari angka penjualannya
Berita| 11 January 2017
Selain fitur, harga dan dimensi, perbandingan spek mesin juga menjadi pertimbangan untuk memilih skuter sporty 150 cc, yakni Yamaha Aerox155 VVA dan Honda Vario 150 eSP. Bagaimana hasilnya?
Berita| 10 January 2017
Setelah membahas perbandingan fitur antara Yamaha Aerox155 VVA dan Honda Vario 150 eSP, kali ini kita bahas dimensi dan impresi dari dua sporty skuter ini. yuk, lanjut.
Berita| 9 January 2017
Sebagai jagoan yang datang belakangan, Aerox155 VVA punya sederet fitur yang ditawarkan untuk mengalihkan perhatian penggemar Vario yang sampai saat ini sudah terjual lebih dari 9 juta unit.
Tips & Modifikasi| 23 December 2016
Bukan hanya potong sasis, beberapa rombakan mesin juga dilakukan penikmat modifikasi cub untuk tunggangannya.
Sport| 21 December 2016
Tak banyak tim MotoGP yang berani mengumbar detail dari komponen yang digunakan pada motor mereka. Namun tak demikian dengan tim LCR Honda yang diwakili rider asal Inggris, Cal Crutchlow.
Berita| 20 December 2016
Peserta turing gratis ke Italia selama lima hari bersama Eni Oil telah lengkap.
Komunitas| 19 December 2016
ITC Cempaka Mas pada hari Minggu, 18 Desember 2016 terlihat berbeda dari biasanya. Ada yang menarik minat Otorider untuk merapat ke lahan parkir motor dekat lobby utama salah satu pusat perbelanjaan d
Berita| 15 December 2016
Seorang teman bertanya, seandainya punya uang Rp 60 jutaan, motor mana yang lebih baik dipilih. Kawasaki Versys-X 250 atau Honda CBR250RR.
Berita| 13 December 2016
Kehadiran All New BeAT Street eSP di Jawa Barat disambut hangat. Terbukti dari angka penjualan hampir 3.500 unit sejak peluncurannya bulan Oktober 2016 lalu di Jakarta.
8 jam yang lalu
14 jam yang lalu
1 hari yang lalu
3 hari yang lalu
3 hari yang lalu














_2025_2025_6h0o.webp)




