Sport| 19 September 2016
Setelah tahun ini membalap di kelas World Superbike, maka juara MotoGP 2006, Nicky Hayden siap turun lagi di ajang MotoGP musim ini.
Tips & Modifikasi| 19 September 2016
Setelah melakukan penyaringan dengan kontes level regional, maka ajang kompetisi modifikasi motor, Honda Modif Contest 2016 memasuki tahap final di Jakarta akhir pekan lalu (18/9).
Berita| 16 September 2016
Lewat bocoran video berdurasi 33 detik, pabrikan motor asal Jepang, Yamaha mencoba menghadirkan teaser dari supersport anyar mereka, YZF-R6 versi 2017.
Sport| 16 September 2016
Setelah sebelumnya berlatih mengandalkan motor sport fairing CBR150R dan GP Mono, pekan ini mantan pembalap Astra Honda Racing Team, M. Fadli sudah percaya diri untuk menggeber Honda CBR600R
Berita| 15 September 2016
Dari total 400 unit inden Honda CBR250RR di seluruh wilayah Jawa Barat, ternyata ada satu warna favorit yang diincar para konsumen. Apa itu?
Sport| 15 September 2016
Dua pembalap Yamaha Galang Hendra Pratama dan Imanuel Pratna sampai di Cattolica, Milan Italia (12/9). Keduanya siap mengikuti kegiatan Yamaha VR46 Master Camp ke-2 yang berlangsung selama lima hari
Sport| 15 September 2016
Pabrikan motor asal Austria, KTM serius turun di seluruh kelas World GP musim depan. Setelah sejak lama turun di kelas Moto3, maka mulai musim 2017, KTM ikut turun di kelas Moto2 dan MotoGP.
Berita| 15 September 2016
Di kelas skuter matik premium penjualan Yamaha NMax di Indonesia laris bak kacang goreng.
Komunitas| 13 September 2016
Palembang menjadi kota kedua setelah Medan yang akan disambangi oleh Suryanation Motorland 2016.
Sport| 8 September 2016
Kejadian dikeluarkannya Romano Fenati dari Sky Team VR46 bisa menjadi contoh bagi rider muda Indonesia yang memimpikan berlaga di ajang balap dunia.
Sport| 8 September 2016
Setelah dipecat dari tim Moto3 milik Valentino Rossi, Sky Team VR46 menjelang MotoGP Austria beberapa waktu lalu, akhirnya awal pekan lalu, setelah MotoGP Inggris, Romano Fenati mulai angkat bicara.
Berita| 7 September 2016
Produsen motor Viar akan mengadakan One Make Race (OMR) Grasstrack di sirkuit Viar BSB 9, Mijen, Semarang, Jawa tengah
Sport| 6 September 2016
Yamaha menunjuk juara empat kali All Japan Road Race Championship JSB1000, Katsuyuki Nakasuga untuk turun di ajang MotoGP Jepang pada 16 Oktober mendatang.
Tips & Modifikasi| 4 September 2016
Tiga pembalap binaan Yamaha Indonesia, yakni Galang Hendra, Rey Ratukore dan Imanuel Pratna melakuan latihan Supersports 600 di Sirkuit Internasional, Sentul, Bogor (1-2/9) kemarin.
Sport| 3 September 2016
Duet rider muda Yamaha asal Indonesia, Galang Hendra dan Imanuel Pratna, Tavullia, Italia untuk kali kedua.
6 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu















_jakarta_raya_chapter_2025_5qlo.webp)

_merayakan_hari_jadinya_yang_pertama_2025_0tdq.webp)

_dan_asosiasi_honda_motor_tangerang_(ahmt)_2025_5mbx.webp)
