Motor Listrik| 25 January 2021
Motor listrik NIU GOVA 03 merupakan produk terbaru yang diluncurkan NIU Indonesia. Motor listrik ini diluncurkan pada akhir tahun 2020 lalu bersamaan dengan NQi Sport.
Tips & Modifikasi| 25 January 2021
All New Honda CBR150R mendapatkan sejumlah perubahan, satu di antaranya adalah muffler. Bagian mufflernya berubah dari sebelumnya menggunakan 3 chamber menjadi dua chamber.
Berita| 24 January 2021
Edi Setiawan selaku Chief Marketing Officer Wahana yakin dengan kehadiran All New CBR150R ini akan mendapatkan tempat untuk konsumen penggemar motor sport full fairing.
Sport| 24 January 2021
Marc Marquez telah absen sepanjang musim balap MotoGP 2020 karena kecelakaan di seri pembuka. Belakangan ini, terlihat Marc Marquez telah melakukan latihan fisik untuk mempersiapkan dirinya.
Berita| 23 January 2021
Interceptor 650 menjadi salah satu produk yang dihadirkan ke Indonesia oleh Royal Enfield. Motor bergaya klasik ini pun diluncurkan bersama dengan Continental GT pada 2019 lalu.
Berita| 23 January 2021
Lilik Gunawan bersama putranya Balda berhasil menyelesaikan misi Ride to East. Perjalanan ini dilakukan untuk mengumpulkan surat cinta untuk ibu dari Presiden Pertama Republik Demokratik Timor Leste.
Berita| 22 January 2021
Royal Enfield telah menghadirkan Interceptor 650 sejak beberapa waktu lalu ke Indonesia. Tak sendirian, Interceptor 650 hadir bersamaan dengan Continental GT.
Komunitas| 22 January 2021
Komunitas Yamaha Aerox Club Indonesia lakukan rolling city di kota Palembang. Acara ini diadakan bersama Main Dealer Yamaha Palembang yaitu PT Thamrin Brothers.
Sport| 22 January 2021
Kondisi Marc Marquez tampaknya mulai membaik menjelang ajang pembuka MotoGP musim 2021 ini. Sang juara dunia tersebut terlihat mulai melakukan latihan fisik ringan.
Sport| 21 January 2021
Gelar juara dunia MotoGP 2020 berhasil diraih oleh pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir. Dengan kemenangan tersebut, Mir turut berbicara terkait kekuatan dan kelemahannya di lintasan balap.
Berita| 21 January 2021
Royal Enfield telah melakukan pengujian lanjutan untuk model Classic 350 generasi berikutnya. Sebelumnya model ini juga terlihat tengah menjalani masa uji coba pada beberapa waktu lalu.
Berita| 20 January 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu resmi merilis All New CBR150R model 2021 dengan kode K45R. Generasi terbaru motor sport fairing 150 cc ini hadir menggantikan model sebelumnya, K45N.
Sport| 20 January 2021
Pol Espargaro resmi menjadi pembalap tim Repsol Honda di ajang MotoGP 2021. Bakal berbagi paddock dengan Marc Marquez, Espargaro pun mengungkapkan perasaannya akan hal tersebut.
Sport| 20 January 2021
Franco Morbidelli berhasil membawa Yamaha M1 yang ditungganginya untuk merebut posisi runner-up pada musim 2020 kemarin. Meski demikian, dirinya akan menjadi pembalap dengan motor paling tua.
Berita| 20 January 2021
Sepanjang 2020, tercatat menjadi tahun penjualan sepeda motor terburuk sejak beberapa tahun terakhir. Pasalnya angka tersebut turun hampir 50% jika dibandingkan dengan tahun lalu yaitu 2019.
1 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















