Tips & Modifikasi| 1 February 2020
Penggantian busi menggunakan tipe iridum dinilai bisa meningkatkan performa motor dibandingkan menggunakan busi biasa. Tetapi apakah usia busi Iridium lebih pendek daripada yang biasa?
Tips & Modifikasi| 1 February 2020
Menjaga kebersihan komponen motor tentu saja bisa membuatnya memiliki usia pakai yang panjang. Hal ini juga dilakukan untuk menghindari komponen tersebut mengalami karat atau bahkan keropos.
Tips & Modifikasi| 31 January 2020
Salah satu komponen yang berperan penting dalam sistem pembakaran mesin adalah busi. Apakah busi motor anda asli atau palsu? Simak hal ini untuk mendeteksinya.
Berita| 29 January 2020
Ternyata para pembeli moge bukan hanya tertarik membeli karena spesifikasi motor. Hal ini pun turut diungkapkan oleh salah satu showroom penjual moge bekas, yakni R&J Motorsport Kemang.
Berita| 29 January 2020
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) meminta warna dasar khusus pada plat nomor motor listrik. Ini diupayakan karena motor listrik akan diberikan hak khusus dalam beberapa hal.
Berita| 29 January 2020
Ducati menghadirkan model terbaru dari varian Scrambler-nya, yakni Ducati Scrambler 1100 Pro dan Scrambler 1100 Sport Pro. Kabarnya, motor ini akan mulai memasuki pasar Eropa pada Maret mendatang.
Tips & Modifikasi| 28 January 2020
Proses pembakaran mesin untuk menghasilkan tenaga salah satunya tentu sangat bergantung pada kondisi busi yang optimal. Lantas apakah busi motor boleh dibersihkan? Bagaimana cara membersihkannya?
Tips & Modifikasi| 28 January 2020
Ban menjadi salah satu bagian penting yang bersentuhan langsung dengan jalan. Kira-kira hal apa saja yang bisa menyebabkan ban motor cepat rusak? Mungkinkah sering anda lakukan?
Berita| 28 January 2020
Siapakah pembalap tertua dan yang termuda pada MotoGP 2020? Apakah Valentino Rossi?
Sport| 28 January 2020
Pembalap tim Petronas Yamaha, Franco Morbidelli menilai bahwa Valentino Rossi akan pensiun akhir musim ini. Akankah Valentino Rossi benar-benar pensiun pada akhir musim MotoGP 2020?
Berita| 28 January 2020
Tilang elektronik atau Electronic Traffic Law Enforcement (E-TLE) kini terus diperbarui. Bahkan pada 1 Februari mendatang, sistem ini akan menangkap pelanggar pengendara sepeda motor.
Tips & Modifikasi| 28 January 2020
Selain mesin, bagian yang harus diperhatikan saat motor terendam banjir adalah bagian jok. Lantas bagaimana kondisi jok usai terendam banjir?
Tips & Modifikasi| 27 January 2020
Hal apa saja yang bisa mengakibatkan busi cepat rusak? Simak ulasannya berikut ini.
Berita| 27 January 2020
Motor roda tiga bukan suatu kejutan lagi di industri sepeda motor. Namun kali ini terdapat motor roda tiga yang sangat berbeda dengan yang pernah hadir sebelumnya.
Tips & Modifikasi| 26 January 2020
Bagaimana caranya agar busi tetap awet hingga habis masa pakainya? Simak tipsnya berikut ini.
9 jam yang lalu
6 hari yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu
2 minggu yang lalu




















