Berita| 7 December 2019
Polda Metro Jaya akan memberlakukan sistem yang sama untuk sepeda motor. Kabarnya E-TLE untuk sepeda motor akan mulai berlaku pada tahun 2020.
Berita| 6 December 2019
Honda Genio merupakan skutik entry level terbaru yang diluncurkan Astra Honda Motor (AHM). Lantas apakah diantara sejumlah kebaruan tersebut membuat Honda Genio sukses dipasarkan di Indonesia?
Berita| 5 December 2019
Pesawat ini didatangkan dari pabrik Airbus di Prancis pada 17 November 2019 lalu. Apa saja isinya?
Berita| 5 December 2019
Motor bersegmentasi bebek dan sport mengalami penurunan penjualan yang cukup signifikan. Lantas apakah kedua segmen produk motor tersebut akan terus eksis di Indonesia?
Berita| 5 December 2019
Astra Honda Motor (AHM) menyebutkan terdapat perpindahan tren konsumen sepeda motor di Indonesia. Perpindahan tren yang dimaksud adalah semakin banyaknya peminat motor matic daripada bebek dan sport
Berita| 4 December 2019
Honda memiliki dua produk di segmen skutik bongsor, yakni ADV150 dan PCX. Lantas apakah kedua skutik tersebut saling bersaing antara satu dan lainnya?
Berita| 4 December 2019
Honda PCX Electric merupakan produk motor dari Astra Honda Motor (AHM) yang menggunakan penggerak listrik. Akan tetapi bagi Honda terdapat hal yang harus dipersiapkan sebelum menjual PCX Electric
Berita| 4 December 2019
Pemilik Honda PCX mendapatkan undangan ke bengkel resmi Honda untuk pemeriksaan pada beberapa pekan lalu. Dalam undangan yang tersebar di media sosial itu, pemanggilan untuk pemeriksaan mesin.
Berita| 3 December 2019
Sebagai brand motor dengan penjualan terbesar di Indonesia, PT Astra Honda Motor (AHM) memiliki target yang besar. Targetnya AHM akan menjual 4,8 juta unit sepeda motor hingga akhir tahun.
Berita| 3 December 2019
Honda ADV150 telah diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) pada ajang GIIAS 2019 lalu. Usai peluncurannya, ADV150 menarik banyak mata pecinta roda dua
Komunitas| 2 December 2019
Honda Bikers Day memang kerap menjadi ajang berkumpulnya para pecinta motor Honda di seluruh Indonesia. Sebutan tersebut benar adanya, terdapat komunitas Honda dari Aceh datang ke HBD 2019.
Tips & Modifikasi| 1 December 2019
Agar performa motor tetap optimal, servis berkala tentunya tak boleh ketinggalan.
Berita| 1 December 2019
Melihat pasar motor bergaya klasik semakin bertumbuh, Kawasaki dikabarkan masih memiliki varian lain dari W175.
Berita| 30 November 2019
Kawasaki secara resmi telah meluncurkan motor retro terbarunya yakni W175TR. Motor yang menjadi model lain dari varian W175 itu memiliki target yang lebih kecil dibandingkan versi standar-nya.
Berita| 30 November 2019
Berkat knalpot baru tersebut, W175TR mengalami peningkatan torsi dibandingkan varian W175 sebelumnya.
1 hari yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu
4 hari yang lalu
4 hari yang lalu



















