Berita | 22 February 2022
Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 akan segera digelar. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menyambut gelaran balap itu dengan optimisme yang tinggi.
Berita | 6 February 2022
Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara barat akan menjadi tuan rumah ajang MotoGP 2022. Bukan hanya menggelar ajang balap motor kelas utama, sirkuit tersebut juga menggelar balapan lainnya.
Berita | 1 February 2022
Yamaha Fazzio Hybrid Connected baru-baru ini diluncurkan oleh Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM). Lantas apa perbedaan antara Yamaha Fazzio dan Yamaha Fino ?
Tips & Modifikasi | 27 January 2022
Gelaran pameran otomotif Indonesia yaitu Jakarta Motofest Vol 1 sukses digelar. Event yang diselenggarakan oleh Adi Pro ini menjadi ajang untuk saling silaturahmi para komunitas.
Berita | 21 January 2022
Menutup akhir tahun 2021, Astra Honda Motormenorehkan catatan ekspor yang gemilang. Disebutkan jumlah ekspor Completely Build Up (CBU) ke luar negeri meningkat hingga 36,1% dibandingkan tahun lalu.
Berita | 17 January 2022
Skutik yang masuk ke jajaran model Classy Yamaha ini dirilis dalam dua pilihan varian, yakni NEO dan LUX. Lantas, apa saja pilihan warna yang tersedia dari kedua varian Yamaha Fazzio Hybrid-Connected?
Sport | 17 January 2022
Berkaca dari hasil tersebut, Di Giannantonio dianggap oleh sejumlah pihak terlalu cepat naik ke kelas MotoGP. Lantas, bagaimana komentar pembalap asal Italia ini?
Berita | 16 January 2022
ZuttoRide menawarkan layanan Road Side Assistance untuk sepeda motor di Indonesia. Layanan seperti ini memang tidak banyak hadir di Indonesia, terlebih dengan harga yang murah.
Sport | 16 January 2022
Usai berpisah dari Aprilia, Gresini Racing kini kembali ke status tim independen penuh sebagai tim satelit Ducati. Lantas, bagaimana detail tampilan motor tim Gresini Racing?
Berita | 16 January 2022
Penjualan sepeda motor di Indonesia mencapai angka yang signifikan di tahun 2021 kemarin. Jika dibandingkan dengan penjualan di tahun 2020, terdapat peningkatan sebesar 38%.
Berita | 15 January 2022
Honda PCX 160 bukan hanya hadir di Indonesia, melainkan beberapa negara secara global. Uniknya, skutik premium 157 cc itu mendapatkan edisi spesial di Thailand dengan nama Honda PCX 160 Endless Sport
Sport | 14 January 2022
Setelah memutuskan untuk mengakhiri karir balap di MotoGP, Valentino Rossi tampaknya lebih bebas saat ini. Bahkan beberapa kali mantan pembalap bernomor 46 itu berbicara lebih dalam soal Yamaha.
Sport | 18 December 2021
Fabio Quartararo telah menjadi pembalap utama Monster Energy Yamaha sejak musim 2021 ini. Kemudian di musim perdananya bersama tim pabrikan, pembalap asal Prancis ini sudah merebut gelar juara dunia.
Berita | 29 November 2021
Royal Enfield resmi mengumumkan dimulainya pengoperasian Unit Perakitan Lokal eksklusif dan fasilitas Completely Knocked Down (CKD) di Thailand.
Sport | 12 November 2021
Joan Mir gagal mempertahankan gelar juara dunia MotoGP di musim 2021. Pembalap Suzuki Ecstar tersebut dikalahkan oleh Fabio Quartararo dari Monster Energy Yamaha.