Tips & Modifikasi | 20 December 2016
Ingat akan perjuangan kakak dalam membiayai kuliahnya dulu dengan jalan menjual motor Yamaha Scorpio kesayangannya, Akmal yang berasal dari Ciledug ingin membalas jasa.
Berita | 20 December 2016
Sport naked New Vixion Advance tampil baru menjelang akhir tahun 2016.
Berita | 18 December 2016
PT Garansindo Euro Sports yang merupakan distributor dan Importir tunggal brand Ducati di Indonesia, menggelar pameran dan penawaran menarik kepada para pengunjung Pondok Indah Mall, Jakarta Selatan.
Berita | 17 December 2016
Seperti diberitakan sebelumnya mengenai tilang online, atau E-Tilang yang mulai berlaku kemarin (16/12). Namun, ternyata dari sisi besaran denda ada yang berbeda dari sistem tilang biasa.
Tips & Modifikasi | 14 December 2016
Dengan bodi full fairing, Honda CBR250RR mungkin terlihat ribet dalam urusan ganti bodi. Padahal ada cara mudah untuk mengganti knalpot motor bermesin 2-silinder tersebut, bahkan tanpa mencopot bodi.
Berita | 8 December 2016
Tak perlu waktu lama bagi PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) untuk menghadirkan jagoan baru mereka di kelas moge sport fairing, Ninja H2 Carbon ke Tanah Air.
Tips & Modifikasi | 7 December 2016
Salah satu yang menjadi 'barang wajib ganti' bagi pemilik Honda CBR250RR adalah sektor knalpot. Suara yang terlalu halus dan desain dua lubang yang tak umum menjadi alasannya.
Berita | 7 December 2016
Belum lama ini PT Wahana Makmur Sejati mengajak jurnalis termasuk OTORIDER merasakan pengalaman mengendarai All New Honda CBR250RR di pelataran parkir Mal Summarecon Serpong.
Tips & Modifikasi | 6 December 2016
Tak perlu waktu lama bagi Honda CBR250RR untuk menjadi primadona pecinta modifikasi Tanah Air. Pasalnya, dengan tampang sangar, plus fitur melimpah, banyak yang masih bisa digarap.
Sport | 6 December 2016
Diberitakan sebelumnya, versi balap dari Honda CBR250RR siap diuji oleh Astra Honda Racing Team di sirkuit Buriram, Thailand.
Tips & Modifikasi | 2 December 2016
Belum lama ini game besutan Nintendo, yakni Pokemon Go sempat merebak di Indonesia. Hal ini turut berdampak pada Angga, pemilik skuter premium, Yamaha NMax keluaran 2015 ini.
Berita | 2 December 2016
Punya basis yang sama, bukan berarti Kawasaki Versys-X 250 dan saudara sport fairingnya, Ninja 250FI hanya ganti desain dan bodi lho. Masih banyak perbedaan yang lain.
Tips & Modifikasi | 29 November 2016
Di jamannya, motor cafe racer adalah tunggangan balap yang identik dengan kecepatan tinggi. Namun hal berbeda dipilih Luireno Aditya, pemilik Suzuki Thunder 125 keluaran 2006 ini.
Tips & Modifikasi | 25 November 2016
Kabar gembira nih buat Anda pengguna big bike alias moge Honda di kawasan Jakarta yang hobi ngoprek mesin. Pasalnya, sekarang tak perlu bingung untuk menguji performa mesinnya.
Tips & Modifikasi | 25 November 2016
Dengan hadirnya Honda CBR250RR, segmen motor sport 250 cc ke atas di Indonesia makin semarak. Begitu juga dengan maraknya bengkel penyedia jasa dan aksesori. Salah satunya gerai MotoTag ini.
10 jam yang lalu
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu
2 minggu yang lalu