Sport | 6 January 2016
Memasuki musim tahun 2016, Yamaha YZR-M1 milik tim Movistar Yamaha MotoGP akan segera diluncurkan. Motor ini akan menjadi andalan kedua pembalap Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi
Berita | 31 December 2015
Bertujuan menciptakan Bandung yang aman dan kondusif selama malam tahun baru, konvoi motor tidak diperbolehkan.
Berita | 29 December 2015
Melalui Polres Metro Jakarta Utara keluar himbauan mengenai larangan para komunitas riders untuk konvoi di malam pergantian tahun pekan ini.
Berita | 18 December 2015
Sejak malam dan pagi tadi, kabar mengenai pelarangan ojek online langsung mendapat reaksi negatif dari publik. Dan siang ini, pengemudi ojek online dan konsumennya bisa bernafas lega.
Komunitas | 16 December 2015
Ikatan Motor Besar Indonesia (IMBI) Djadoel secara resmi membuka sekretariat di Sirkuit International Sentul. Ini juga sebagai komitmen mereka untuk menjadi jembatan antar komunitas motor.
Sport | 14 December 2015
Menjelang musim balap 2016, bocoran regulasi balap bertitel Kejuaraan Nasional mulai terkuak. Seperti dilansir oleh Tomy Huang dari Bintang Racing Team.
Tips & Modifikasi | 10 December 2015
Meski sudah dijelaskan dalam Pasal 131 huruf e dan pasal 132 ayat (2) dan ayat 7 PP No 55 Tahun 2012 tentang kendaraan Jo Pasal 50 ayat (1) UU No 22 Tahun 2009, namun modifikator tetap cemas.
Berita | 8 December 2015
Kabar kurang mengenakan bagi penggemar modifikasi di Tanah Air. Pasalnya, belakangan ini beredar kabar mengenai denda tilang modifikasi yang mencapai Rp 24 juta!
Berita | 16 November 2015
Tidak berlaku bagi kendaraan yang pajaknya berakhir pada 2016
Sport | 15 November 2015
MotoGP sudah selesai digelar tahun 2015 ini, pabrikan ban asal Jepang ini pun pamitan kepada seluruh fans MotoGP di seluruh dunia.
Sport | 31 October 2015
Insiden yang melibatkan Valentino Rossi dan Marc Marquez di MotoGP Malaysia akhir pekan lalu (25/10) mengusik FIM (Fédération Internationale de Motocyclisme).
Berita | 27 October 2015
Petisi makin banyak menuai simpati untuk Valentino Rossi.
Berita | 15 October 2015
Jangan ditiru, ya. Berikut contoh gila seorang pengendara CB1300 melakukan wheelie dengan 10 orang penumpang. ckck..
Berita | 13 October 2015
Pemberlakuan jam melintas tengah kota untuk sepeda motor lansiran sebelum tahun 2000, memicu protes dari puluhan ribu warga kota Paris.
Berita | 20 September 2015
Kini mimpi akan menjelajah antarnegara dengan sepeda motor selangkah lebih mudah untuk diwujudkan.