Komunitas | 31 May 2022
Yamaha Riders Federation Indonesia (YRFI) DKI Jakarta menggelar Musyawarah Provinsi (Musprov) ke-4 di Yamaha Flagship DDS, Cempaka Putih, Jakarta Pusat pada Sabtu (28/5).
Sport | 30 May 2022
Pembalap Indonesia, yakni Rheza Danica Ahrens dan Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang berhasil meraih hasil optimal dalam ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 di Sepang, Malaysia.
Tips & Modifikasi | 29 May 2022
Tak hanya sekadar mengganti oli mesin, sejumlah pemeriksaan dan penggantian komponen lain saat servis juga diperlukan. Lantas, bagaimana jika motor jarang diservis? Apa dampak buruknya?
Tips & Modifikasi | 28 May 2022
Guna meminimalisir kerusakan, Tri Cahyo Pramono selaku Koordinator Service Yamaha DDS 3 Semarang membagikan beberapa tips perawatan motor setelah terendam banjir.
Sport | 18 May 2022
CEO Dorna Sports Carmelo Ezpeleta mengatakan, pihaknya memiliki kontrak mengikat secara hukum dengan Suzuki, yang memastikan partisipasi pabrikan dalam seri MotoGP hingga 2026.
Tips & Modifikasi | 17 May 2022
Pasang aksesori berupa crash bar di Honda CB150X, tampilan motor dijamin semakin gagah namun tetap fungsional dan semakin siap diajak turing.
Tips & Modifikasi | 17 May 2022
Oli motor Honda AHM Oil antara lain dilengkapi Engine Protection Technology yang meliputi Honda Cleansing Agent, Honda Anti-Oxidant, Honda Visco Improver, dan Honda Smart Film. Apa itu?
Berita | 10 May 2022
Bagi masyarakat yang masa berlaku Surat Izin Mengemudi (SIM) layanan SIM keliling yang sudah kembali dibuka usai libur Lebaran 2022.
Berita | 9 May 2022
Yamaha Tricity 125 mendapatkan sejumlah ubahan di awal Mei 2022. Nah, seperti apa detail tampilan lengkap dari motor beroda tiga ini?
Tips & Modifikasi | 8 May 2022
Tidak perlu khawatir, saat ini sudah mulai banyak bengkel spesialis jok motor yang melayani lapis busa latex. Lalu, berapa sih haga lapis busa latex ?
Berita | 2 May 2022
Program tersebut di antaranya adalah Bale Santai Honda hingga layanan vaksinasi booster. Nah, dimana saja lokasinya dan apa yang ditawarkan dari program-program ini?
Berita | 29 April 2022
Yamaha berkomitmen untuk memberikan pelayanan maksimal jelang dimulainya libur Lebaran 2022. Hal tersebut diwujudkan melalui kehadiran Bengkel Jaga Yamaha.
Berita | 26 April 2022
Layanan tersebut di antaranya terdiri dari Astra Honda Authorized Service Station (AHASS) Siaga dan AHASS Jaga. Nah, apa saja yang ditawarkan melalui kedua layanan ini?
Berita | 23 April 2022
Kompetisi yang bertajuk Tekiro Mechanic Competition (TMC) ini menargetkan peserta kurang lebih 5.000 pelajar SMK se-Jabodetabek ikut serta dalam gelaran kompetisi berhadiah ratusan juta Rupiah ini.
Berita | 22 April 2022
Bagi yang ingin mengangkut motor bisa mengikuti program Angkut Sepeda Motor Gratis (Motis) yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan RI.