Tips & Modifikasi| 19 July 2020
Kementerian Perindustrian bersama National Modificator & Aftermarket Association (NMAA) mendorong industri modifikasi Indonesia. Demi mewujudkannya, maka diselenggarakan sebuah kompetisi modifikasi.
Sport| 19 July 2020
Sesi kualifikasi seri pertama MotoGP musim 2020 di Jerez, Spanyol usai digelar. Pembalap tim Petronas Yamaha, Fabio Quartararo pun berhasil mengamankan posisi pertama.
Sport| 18 July 2020
Ajang balap MotoGP musim 2020 akan kembali digelar. Sesi latihan bebas pun sudah dijalani oleh para pembalap, tak terkecuali Marc Marquez. Dalam sesi latihan tersebut, Marquez pun sempat terjatuh.
Sport| 16 July 2020
MotoGP 2020 nampaknya tak akan jadi musim terakhir bagi Valentino Rossi untuk balapan. Mengapa demikian?
Sport| 15 July 2020
Pembalap tim Red Bull KTM ini resmi bergabung dengan tim berwarna oranye tersebut untuk menggantikan Alex Marquez mulai musim 2021 mendatang.
Sport| 14 July 2020
Seperti yang telah diketahui banyak orang, MotoGP musim 2020 berjalan dengan sangat alot karena adanya pandemi Covid-19. Dengan kerja keras, akhirnya seri pertama MotoGP akan berlangsung di Jerez.
Berita| 14 July 2020
Dalam menyambut Anniversary ke-65 Yamaha Motor Corporation, Yamaha Putera Motor menghadirkan sebuah program spesial untuk konsumen. Program tersebut berupa potongan diskon untuk pembelian sparepart.
Sport| 12 July 2020
Pembalap tim Monster Yamaha, Valentino Rossi dikabarkan telah resmi bergabung dengan tim satelit, Petronas Yamaha. Benarkah demikian?
Tips & Modifikasi| 12 July 2020
Modifikasi kerap dan lumrah dilakukan oleh para pecinta sepeda motor. Namun kali ini terdapat modifikasi yang sedikit lebih ekstrim dengan melakukan swap engine motor besar pada sebuah motor kecil.
Berita| 10 July 2020
Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V Jatimbalinus di Kota Denpasar menghadirkan program menarik. Perusahaan BUMN itu menghadirkan Pertalite dengan harga khusus di Kota Denpasar.
Sport| 8 July 2020
Pembalap tim Repsol Honda, Marc Marquez pun kembali difavoritkan menjadi juara pada musim ini. Hal tersebut juga disampaikan oleh mantan rekannya di Honda, Jorge Lorenzo.
Berita| 8 July 2020
Pabrikan motor asal Italia, Aprilia resmi merilis sekaligus dua motor Edisi Misano 2020, yakni RSV4 1000 RR dan Tuono RR 1100. Apa keistimewaannya?
Sport| 7 July 2020
Rumor kembalinya Jorge Lorenzo ke lintasan balap belum sepenuhnya hilang. Kali ini, pembalap tes tim Monster Yamaha tersebut dikaitkan bakal melakukan reuni dengan tim Ducati.
Berita| 7 July 2020
Lalu, bagaimana dengan banderol harganya? Berikut OtoRider sajikan daftar lengkap harga motor off-road 150 cc per Juli 2020.
Sport| 6 July 2020
Pembalap MotoGP tim Monster Yamaha, Valentino Rossi belum juga memutuskan rencana masa depannya. Belakangan, dirinya dirumorkan akan segera bergabung dengan Petronas Yamaha.
3 hari yang lalu
5 hari yang lalu
5 hari yang lalu
6 hari yang lalu
6 hari yang lalu



















