Sport | 5 September 2021
Sirkuit Mandalika dijadwalkan menjadi tuan rumah ajang balap internasional WSBK. Meski Sirkuit belum sepenuhnya selesai, namun MGPA selaku promotor sirkuit meyakini pengerjaan dapat selesai.
Sport | 4 September 2021
Indonesia telah direncanakan menjadi tuan rumah kejuaraan balap motor MotoGP dan World Superbike. Seperti banyak diketahui, gelaran balap bergensi di dunia itu akan berlangsung di Sirkuit Mandalika.
Sport | 4 September 2021
Pengerjaan Sirkuit Mandalika yang sudah hampir selesai, membuat terbukanya kesempatan bagi Indonesia menjadi tuan rumah Pra-Musim MotoGP 2022.
Sport | 3 September 2021
Maverick Vinales telah mencoba motor balap Aprilia RS-GP yang digunakan dalam ajang MotoGP. Pembalap asal Spanyol itu telah menguji RS-GP di Misano selama dua hari dan mendapat hasil positif.
Sport | 3 September 2021
Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku promotor Sirkuit Mandalika mengatakan siap untuk menggelar ajang balap Wrold Superbike (WSBK). Dengan kepercayaan diri ini, kapan pembangunan selesai?
Sport | 3 September 2021
Maverick Vinales dipastikan bakal turun balapan di MotoGP 2021 seri Aragon, Spanyol pada 12 September mendatang. Lalu, apa yang membuat Vinales ingin segera kembali balapan?
Sport | 2 September 2021
Indonesia dijadwalkan menjadi tuan rumah ajang balap internasional yakni World Superbike di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat. Dengan adanya balapan berkelas internasional di tengah pandemi.
Sport | 2 September 2021
Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat telah dijadwalkan menjadi tuan rumah ajang balap World Superbike. Sirkuit dengan panjang 4,3 km itu pun sudah mendapatkan inspeksi secara virtual.
Sport | 2 September 2021
Alex Marquez menyelesaikan balapan MotoGP 2021 seri Silverstone, Inggris dengan hasil yang cukup impresif. Mengawali start dari posisi ke-17, pembalap LCR Honda tersebut finish di urutan ke-8.
Sport | 1 September 2021
Di tim barunya ini, Vinales juga telah menjajal motor Aprilia RS-GP dalam sesi tes di Sirkuit Misano, Italia.
Sport | 1 September 2021
Maverick Vinales telah mencoba motor barunya untuk MotoGP 2022 dengan Aprilia RS-GP. Pembalap asal Spanyol itu telah melalui 65 lap di Sirkuit Misano dengan putaran waktu terbaik 1 menit 33 detik.
Sport | 31 August 2021
Maverick Vinales mengakhiri kontraknya dengan Yamaha lebih cepat dari yang direncanakan. Sebelumnya pembalap bernomor 12 itu sudah menandatangani kontrak dengan Aprilia untuk MotoGP 2022.
Sport | 31 August 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 telah memenuhi targetnya untuk mendapat poin tamabahan di Grand Prix Inggris 2021. Fabio Di Giannantonio yang memulai balapan di posisi enam.
Sport | 28 August 2021
Sejalan dengan pengerjaan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat, Lombok, kini ada kabar baik untuk para pecinta MotoGP di Indonesia. Telah diresmikan bahwa Indonesia menjadi tuan rumah.
Sport | 24 August 2021
Beberapa hari lalu diberitakan Sirkuit Mandalika diterobos oleh warga setempat menggunakan sepeda motor. Atas kejadian tersebut, pihak Mandalika Grand Prix Association (MGPA) pun buka suara.
4 hari yang lalu
6 hari yang lalu
2 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu
4 minggu yang lalu