Motor Listrik | 6 June 2021
Kawasaki salah satu merk otomotif roda dua asal Jepang yang mulai berencana beralih fokus pada kendaraan hemat energi.
Tips & Modifikasi | 30 May 2021
Throttle body down draft menjadi modifikasi mesin sepeda motor yang banyak digemari saat ini. Modifikasi throttle body down draft membuat aliran udara dan bensin langsung masuk ke klep.
Berita | 29 May 2021
Sepeda motor yang irit bahan bakar menjadi salah satu kebutuhan masyarakat di Indonesia. Salah satu penyebab keborosan adalah kondisi jalan macet yang membuat energi dari mesin terbuang sia-sia.
Berita | 27 May 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) telah memperbaru dua produk motor sport-nya, yakni CBR150R dan CB150R Streetfire. Berbekal dapur pacu yang mirip, bagaimana hasil tes konsumsi bahan bakar keduanya?
Motor Listrik | 27 May 2021
Rakata X5 merupakan motor listrik merk baru yang hadir di Indonesia. OtoRider pun mendapatkan kesempatan untuk menjajal motor listrik yang dibanderol Rp 20.500.000 ini.
Berita | 25 May 2021
Lantas, apa saja yang ditawarkan Yamaha pada kembaran MX King 155 tersebut?
Berita | 24 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire memiliki aksesoris resmi yang dihadirkan langsung oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Aksesoris resmi motor naked sport ini pun terdari dari beberapa komponen.
Berita | 24 May 2021
Bermain di kelas mesin serupa, bagaimana hasil tes konsumsi bahan bakar antara All New Honda CB150R Streetfire 2021 dan Yamaha XSR 155? Siapakah yang lebih irit?
Berita | 23 May 2021
SYM resmi meluncurkan produk terbarunya, Jet X 150 2021. Skutik gambot ini disebut sebagai salah satu penantang Honda PCX dan Yamaha NMax.
Berita | 22 May 2021
All New Honda CB150R Streetfire akan diluncurkan secara regional untuk daerah Jawa Barat. Peluncuran di Jawa Barat ini dilakukan oleh main dealer langsung yakni PT Daya Adicipta Motora (DAM).
Berita | 22 May 2021
Berbekal spesifikasi mesin yang sama seperti generasi sebelumnya, berapa jarak yang bisa ditempuh oleh Honda CB150R Streetfire 2021 dengan satu liter bensinnya?
Berita | 20 May 2021
Yamaha memperkenalkan skutik petualang barunya yang telah didesain ulang, Zuma 125 2022. Skutik ini mendapat beberapa ubahan, di antaranya lampu depan asimetris anyarnya.
Sport | 18 May 2021
Valentino Rossi berhasil menyelesaikan balapan MotoGP 2021 seri Le Mans, Prancis di urutan ke-11. Pembalap Petronas Yamaha ini sempat bertarung memperebutkan posisi 10 besar.
Tips & Modifikasi | 17 May 2021
Kondisi trek yang beragam membuat teknik berkendara motor trail berbeda dengan motor jalan aspal. Nah, seringkali ketika berkendara off-road ditemui jalan menanjak dan menurun.
Sport | 16 May 2021
Seri kelima MotoGP 2021 usai dihelat di Le Mans, Prancis pada Minggu (16/5). Di balapan tersebut, rider tim Ducati, Jack Miller berhasil menjadi juara.
4 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
3 minggu yang lalu