Sport| 12 October 2021
Ajang World Superbike Indonesia akan segera digelar pada bulan November mendatang. Sebelumnya pihak penyelenggara yakni Mandalika Grand Prix Association masih belum menentukan adanya penonton.
Tips & Modifikasi| 12 October 2021
Mereka adalah Deus Ex Machina "Temple of Enthusiasm", Treasure Garage, Kedux Garage, dan AMS Motorcycle Garage. Nah, bagaimana hasil karya yang dituangkan masing-masing builder tersebut pada XSR 155?
Tips & Modifikasi| 10 October 2021
Modifikasi sepeda motor menjadi hal yang lumrah dilakukan para pecinta roda dua. Belum lama ini, potong atau modifikasi spatbor belakang menjadi tren modifikasi yang banyak dilakukan.
Motor Listrik| 9 October 2021
Tampaknya Kawasaki berusaha menjadi pabrikan teratas dengan mengedepankan sejumlah teknologi-teknologi terbaru. Salah satu kemajuan dari Kawasaki ditunjukkan lewat pengumuman pada 6 Oktober 2021.
Tips & Modifikasi| 9 October 2021
Musim hujan membuat sejumlah pengendara harus lebih siap daripada berkendara di musim kering. Pasalnya jalanan yang basah membuat memiliki traksi yang sedikit lebih lemah dari biasanya.
Berita| 9 October 2021
Lantas, apa saja pilihan motor bebek saat ini, khususnya yang memiliki banderol di bawah Rp 18 jutaan?
Tips & Modifikasi| 8 October 2021
Teknologi Programmed Fuel Injection (PGM-FI) kini telah digunakan pada jajaran motor baru Honda. Lantas, apa keunggulan dari teknologi PGM-FI ini?
Berita| 8 October 2021
Babak final balap virtual bertajuk 'Siap Adu Balap' sukses digelar Federal Oil. Rangkaian acara kompetisi ini telah berlangsung sejak Juli lalu.
Motor Listrik| 7 October 2021
MAHLE Powertrains bersama Allotrope energy baru saja menghadirkan teknologi baterai listrik baru. Teknologi ini disebutkan dapat merevolusi industri kendaraan listrik.
Berita| 6 October 2021
Vespa masih terus eksis menghadirkan skuter khas Italia hingga saat ini. Merek asal Eropa yang dipegang oleh PT Piaggio Indonesia itu pun menawarkan beragam model.
Berita| 6 October 2021
Berbekal desain tak seperti motor pada umumnya, bagaimana detail tampilan dari Can-Am Spyder ini?
Tips & Modifikasi| 6 October 2021
Emblem PGM-FI sendiri seringkali dengan mudah ditemukan tersemat pada bagian bodi motor. Lantas, teknologi apakah itu?
Berita| 5 October 2021
PT Piaggio Indonesia memberikan penawaran eksklusif bagi pelanggan setia Piaggio dan Vespa. Penawaran tersebut diwujudkan melalui program bertajuk 'Spare Part Exclusive Offer'.
Motor Listrik| 5 October 2021
Gesits merupakan merek motor buatan Indonesia yang menghadirkan produk berpenggerak listrik. Merek yang sudah hadir di Indonesia selama beberapa tahun ini tampaknya akan meluncurkan produk terbaru.
Sport| 3 October 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) Fabio Di Giannantonio akan start dari grid ketiga di Moto2 Amerika. Diggia sapaan akrabnya membalap dengan hati dan bukukan waktu di Circuit of the America.
2 jam yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu




















