Sport| 10 January 2016
Antoine Meo keluar sebagai juara pada Etape 7 Dakar Rally 2016. Kendati demikian Paulo Goncalves membuat jarak yang cukup lebar dari Toby Price.
Sport| 9 January 2016
Setelah pada Etape 5 berhasil keluar sebagai juara, kesuksesan yang sama kembali Price dapatkan di Etape 6 yang mengambil lokasi di dalam kota Uyuni, Bolivia.
Berita| 8 January 2016
Lewat ajang Tokyo Motor Show 2015 silam, pabrikan motor Honda mengenalkan sebuah motor sport fairing konsep berjuluk Light Weight Super Sport Concept yang diyakini jadi prototipe CBR250RR.
Sport| 8 January 2016
MotoGP 2016 mengalami sedikit penyesuaian pada regulasinya. Khususnya pada peraturan konsesi teknis yang tersedia untuk beberapa manufaktur MotoGP. Kini hasil revisi tersebut sudah beredar.
Sport| 8 January 2016
Pencapaiannya ini sekaligus jadi penyelamat KTM untuk tampil di peringkat atas setelah beberapa Etape didominasi oleh Honda.
Berita| 7 January 2016
Skuter bertransmisi matik, Kawasaki Curve memang tidak dijual di Indonesia, karena pasar yang disasar adalah Filipina. Namun yang tak disangka, ternyata pelek 14 incinya buatan Indonesia
Sport| 7 January 2016
Pada Etape 3, pembesut Honda ini hanya finish di urutan kedua, kali ini Goncalves menjadi rider pertama yang menyentuh garis finish.
Berita| 7 January 2016
New Ninja 250 ABS Special Edition Limited 2016 baru saja diperkenalkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) kemarin (6/1). Apa saja ubahannya? Ayo, ditengok.
Berita| 7 January 2016
PT Kawasaki Motor Indonesia memperkenalkan edisi terbaru dari Kawasaki Ninja 250 2016. Berapa harganya?
Berita| 6 January 2016
Helm canggih rancangan BMW Motorrad ini memungkinkan penggunanya mendapatkan informasi visual di
Sport| 6 January 2016
Peugeot Scooters yang sudah positif bakal ikut meramaikan balap Moto3 2016 sudah mulai merilis video motor balapnya.
Berita| 6 January 2016
Mendengar nama Revo 110, yang terpikir bagi pencinta motor di Indonesia tentu varian bebek keluaran Honda. Tapi Revo yang dibahas kali ini bukan motor keluaran Honda lho.
Sport| 6 January 2016
Memasuki musim tahun 2016, Yamaha YZR-M1 milik tim Movistar Yamaha MotoGP akan segera diluncurkan. Motor ini akan menjadi andalan kedua pembalap Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi
Sport| 6 January 2016
Rider Honda itu seolah mengulang kemenangannya di sesi Prologue kemarin. Bahkan kini namanyapun bertengger sebagai pemuncak klasemen sementara.
Sport| 5 January 2016
Pembalap asal Australia berhasil memenangkan Etape 2 Dakar Rally 2016. Penunggang KTM tersebut finish di Termas de Rio Hondo setelah menempuh jarak 354 Km yang membentang dari Villa Carlos Paz.
15 jam yang lalu
19 jam yang lalu
21 jam yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















