Berita| 7 October 2015
BMW ingin bermain di kelas 300 cc? Ini motor konsep terbarunya yang diungkap di Sao Paulo motorcycle show.
Berita| 6 October 2015
Ini dia perkiraan harga tiket MotoGP Sentul seperti dituturkan oleh Tinton Soeprapto.
Berita| 6 October 2015
Strategi pemasaran Kawasaki lebih memanjakan konsumennya. Salah satunya, membuat program jalan-jalan ke Bangka-Belitung bagi setiap pembelian supersport Kawasaki.
Berita| 4 October 2015
Kawasaki Ninja 250 FI dan Yamaha R25 punya konfigurasi dan kapasitas mesin mirip. Bagaimana kalau digeber bareng?
Komunitas| 3 October 2015
Indonesian Kustom Kulture Festival (Kustomfest) 2015 resmi digelar. Memasuki tahun keempat, ratusan karya hasil tangan modifikator lokal maupun luar negeri berjajar rapi.
Berita| 2 October 2015
Kebanyakan peminat motor kelas premium cemas akan nasib perawatan sepeda motornya karena minimnya layanan purna jual. Garansindo tampik kekhawatiran dengan menjamin perawatan Peugeot Scooters.
Berita| 1 October 2015
Diperkenalkan perdana di gelaran Tokyo Motor Show 2009 silam, Honda sepertinya serius menelurkan EV Cub Concept.
Berita| 1 October 2015
Mewujudkan sebuah mimpi, pasti butuh kerja keras. Inilah dokumenter Robbie Maddison ketika membuat video 'Pipe Dream', menaklukkan ombak dengan motocross.
Sport| 28 September 2015
Valentino Rossi mengatakan bahwa ia telah mengusahakan yang terbaik untuk meraih posisi ke-2 dalam balapan sengit di Aragon.
Sport| 28 September 2015
Jorge Lorenzo mengatakan bahwa kemenangannya di Aragon untuk menjaga peluang dia dalam menjadi juara dunia MotoGP untuk ke-3 kalinya.
Berita| 26 September 2015
Pembalap Estrella Galicia 0,0 Marc VDS, Tito Rabat sukses memetik hasil memuaskan di sesi latihan kedua Moto2 Aragon (25/9). Sang juara dunia musim lalu ini berhasil torehkan catatan waktu tercepat.
Berita| 25 September 2015
Ditempat kelahirannya, Spanyol Jorge Lorenzo ikut membantu desain trofi bagi pemenang MotoGP di Sirkuit Aragon yang akan berlangsung pada 27 September, Minggu besok.
Berita| 25 September 2015
Edisi khusus Beneli TNT 600i resmi hadir di negeri Taj Mahal dengan kelir emas yang nyentrik hanya tersedia 60 unit. Serta menawarkan pelayanan yang spesial bagi pemiliknya.
Berita| 24 September 2015
Mau perpanjang SIM C secara online? Intip dulu syarat dan biayanya.
Sport| 24 September 2015
Tak pernah menang di Aragon, Rossi mengaku hadapi race yang berat akhir pekan nanti. Tapi ia cukup optimis bisa kembali podium. Semoga saja kejadian yang menimpanya tahun lalu tak terjadi lagi.
3 hari yang lalu
3 hari yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu
1 minggu yang lalu




















