Berita| 15 February 2016
Baru dirilis pada Minggu (14/2) tak butuh waktu lama bagi duet pembalap MotoGP tim Repsol Honda, yakni Dani Pedrosa dan Marc Marquez untuk 'menyiksa' motor tersebut.
Berita| 14 February 2016
Berlokasi di Sirkuit Internasional Sentul, Jawa Barat pada Minggu (14/2) PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan produk baru di segmen sport fairing, CBR150R.
Sport| 14 February 2016
Rencana PT Astra Honda Motor (AHM) membawa delapan pembalap ke ajang balap internasional, ditanggapi oleh Maarquez dan Dani Pedrosa.
Sport| 14 February 2016
Komitmen PT Astra Honda Motor (AHM) untuk membawa pembalap Indonesia ke MotoGP makin menguat lewat program pembinaan balap berjenjang AHM 2016 yang dikenalkan pada Minggu (14/2).
Sport| 13 February 2016
Setelah melalui tahap seleksi dan tes, para pembalap Indonesia yang turun di ajang Asia Talent Cup 2016 mengaku siap tampil maksimal untuk mengharumkan nama bangsa.
Sport| 13 February 2016
Davide Giugliano mengaku masih kurang percaya diri. Pasalnya pembalap Aruba.it Racing Ducati tersebut masih trauma setelah mengalami cedera pada musim 2015 lalu.
Sport| 12 February 2016
Jelang musim balap 2016, Honda masih berusaha memperbaiki sistem elektronik yang dirasa belum maksimal.
Sport| 12 February 2016
Setelah melakukan sesi tes uji coba pra musim beberapa waktu lalu, maka pada Kamis (11/2), tim balap World Superbike (WSBK) 2016, Kawasaki Racing Team resmi diluncurkan.
Sport| 11 February 2016
Rabu kemarin (10/2), tim balap World Superbike (WSBK), Aruba.it - Racing Ducati resmi meluncur di Aruba Data Center, Italia. Formasi pembalapnya masih sama, yakni Chaz Davies dan Davide Giugliano.
Berita| 11 February 2016
Di helatan Auto Expo 2016 di India, Suzuki menampilkan versi modifikasi dari Suzuki Gixxer SF yang memang diperuntukan untuk balap atau yang mereka sebut Suzuki Gixxer Cup race bike.
Berita| 11 February 2016
Kalender resmi MotoGP 2016 resmi diumumkan FIM dan Dorna. Ada 2 perbedaan dibanding kalender event tahun lalu.
Sport| 10 February 2016
Menjelang kehadirannya, selain foto bocoran, banyak lagi foto-foto yang berhubungan dengan Suzuki Satria F150 injeksi. Termasuk brosur yang menguak nama aslinya.
Berita| 10 February 2016
Piaggio India menghadirkan skuter anyar berjuluk Aprilia SR 150 di ajang Delhi Auto Show 2016 pekan lalu. Menariknya, meski dijual di India, sebenarnya produk ini cocok dilepas di Indonesia. Kenapa?
Berita| 10 February 2016
Kehadiran Aerox 125LC diyakini akan mengancam pasar GT 125 yang notabene lahir lebih dulu. Apalagi Aerox 125LC didukung dengan tampilan ala motor-motor balap Yamaha, plus DNA dari keluarga Aerox.
Sport| 9 February 2016
Iklim balap motor nasional belakangan ini melesu, terutama dengan hilangnya event IndoPrix sejak 2015. Namun bagi PT Astra Honda Motor, tahun ini dimanfaatkan untuk menjaring bibit pembalap muda.
35 menit yang lalu
5 jam yang lalu
7 jam yang lalu
8 jam yang lalu
20 jam yang lalu




















